KEKUATAN DALAM KEBERSAMAAN | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 KEKUATAN DALAM KEBERSAMAAN

Shalom, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

Bacaan Alkitab Tahun 2025: Yohanes 10-13

“Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.” (Pengkhotbah 4:12)

Hidup tidak dimaksudkan untuk dijalani sendirian. Dalam keluarga, kita diberi anugerah untuk saling menopang, menguatkan, dan menolong. Satu orang bisa jatuh, tetapi bersama-sama kita mampu bangkit kembali. Firman ini mengingatkan bahwa kebersamaan adalah kekuatan yang mempersatukan.

Namun kebersamaan manusia saja tidak cukup. Keluarga yang sungguh kuat adalah keluarga yang menempatkan Tuhan sebagai pusat. Dialah “tali ketiga” yang menjadikan kebersamaan kita kokoh, tidak mudah diputuskan oleh masalah atau pencobaan. Dengan Tuhan di tengah keluarga, kita dimampukan berjalan bersama dalam kasih, kesabaran, dan pengharapan.

Renungan Keluarga:

  • Apakah keluargaku sungguh berjalan bersama Tuhan, bukan hanya mengandalkan kebersamaan manusiawi?
  • Bagaimana aku bisa menjadi penguat bagi keluargaku hari ini?

Satu orang mudah dikalahkan, dua orang dapat bertahan, tetapi tali tiga lembar, bersama Tuhan,  tidak mudah diputuskan.

Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami #RumahDoaKeluarga

Bagi yang membutuhkan konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga (0852-5629-3956)

Komentar

  1. Keluarga yang sungguh kuat adalah keluarga yang menempatkan Tuhan sebagai pusat.

    BalasHapus
  2. Satu orang mudah dikalahkan, dua orang dapat bertahan, tetapi tali yang tiga lembar bila bersama Tuhan, maka tali itu tidak mudah diputuskan.

    BalasHapus
  3. “Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.” (Pengkhotbah 4:12)

    BalasHapus
  4. Satu orang mudah dikalahkan, dua orang dapat bertahan, tetapi tali tiga lembar, bersama Tuhan, tidak mudah diputuskan.

    BalasHapus
  5. (Pengkhotbah 4:12)
    “Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan".

    BalasHapus
  6. Dalam keluarga, kita diberi anugerah untuk saling menopang, menguatkan, dan menolong. Satu orang bisa jatuh, tetapi bersama-sama kita mampu bangkit kembali.

    BalasHapus
  7. Namun kebersamaan manusia saja tidak cukup. Keluarga yang sungguh kuat adalah keluarga yang menempatkan Tuhan sebagai pusat. Dialah “tali ketiga” yang menjadikan kebersamaan kita kokoh, tidak mudah diputuskan oleh masalah atau pencobaan. Dengan Tuhan di tengah keluarga, kita dimampukan berjalan bersama dalam kasih, kesabaran, dan pengharapan.
    (GRACE NABABAN)

    BalasHapus
  8. Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.” (Pengkhotbah 4:12)

    BalasHapus
  9. Keluarga yang sungguh kuat adalah keluarga yang mengandalkan Tuhan sbg pusat perhatian

    BalasHapus
  10. Keluarga yang kuat bukan karena punya harta melimpah bukan juga memiliki segalanya tapi keluarga yang kuat adalah keluarga yang memiliki Tuhan Yesus Kristus🔥🔥💞

    BalasHapus
  11. Kebersamaan adalah kunci untuk kita meraih apa yang kita impikan

    BalasHapus
  12. Firman ini mengingatkan bahwa kebersamaan adalah kekuatan yang mempersatukan.

    BalasHapus
  13. Keluarga adalah mezbah Allah yang hidup di dalam Doa pujian dan penyembahan di dalam Tuhan Yesus

    BalasHapus
  14. Satu orang mudah dikalahkan, dua orang dapat bertahan, tetapi tali tiga lembar, bersama Tuhan, tidak mudah diputuskan..

    BalasHapus
  15. Yohanes 10-13
    “Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.

    BalasHapus
  16. Dengan Tuhan di tengah keluarga, kita dimampukan berjalan bersama dalam kasih, kesabaran, dan pengharapan. Amin

    BalasHapus
  17. kebersamaan manusia saja tidak cukup. Keluarga yang sungguh kuat adalah keluarga yang menempatkan Tuhan sebagai pusat. Dialah “tali ketiga” yang menjadikan kebersamaan kita kokoh, tidak mudah diputuskan oleh masalah atau pencobaan. Dengan Tuhan di tengah keluarga, kita dimampukan berjalan bersama dalam kasih, kesabaran, dan pengharapan

    BalasHapus
  18. Ayat Hari Ini :
    “Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.” (Pengkhotbah 4:12)

    BalasHapus
  19. Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami #RumahDoaKeluarga
    By Neta

    BalasHapus
  20. Satu orang mudah dikalahkan, dua orang dapat bertahan, tetapi tali tiga lembar, brsama Tuhan, tidak mudah diputuskan.

    BalasHapus
  21. Kebersamaan adalah kekuatan yang mempersatukan.

    BalasHapus
  22. “Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.” (Pengkhotbah 4:12)
    Rachel Tiara Boru sijabat

    BalasHapus
  23. zefanya robintang LumbantoruanJumat, Oktober 10, 2025 7:31:00 PM

    Kekuatan sejati dalam keluarga terletak pada kebersamaan yang berpusat pada Tuhan. Saat setiap anggota saling menopang dan menjadikan Tuhan sebagai “tali ketiga,” hubungan keluarga menjadi kokoh dan tidak mudah terpecah oleh masalah. Bersama Tuhan, keluarga dapat menghadapi segala tantangan dengan kasih, kesabaran, dan pengharapan yang teguh. Kebersamaan yang dilandasi iman menjadikan keluarga sumber kekuatan dan berkat bagi satu sama lain.

    BalasHapus
  24. Yohanes 10-13,“Dan bila seorang dapat ditaklukkan, dua orang dapat melawan; tali tiga lembar tidak mudah diputuskan.

    BalasHapus

Posting Komentar