RENUNGAN PASKAH: TUHAN YESUS BAIK
.jpeg)
Shalom,
apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan
Bacaan Alkitab Tahun 2025: 2 Raja-raja 7-10
Matius 27:26 Lalu ia membebaskan
Barabas bagi mereka, tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk
disalibkan.
Dalam
kebaikan-Nya, Bapa mengirim Yesus ke Bumi mengambil rupa manusia. Yesus dalam
rupa manusia tumbuh besar tanpa sedikit pun berbuat dosa. Di usia ke-33, karena
kasih-Nya, Dia naik ke atas kayu salib untuk menanggung semua dosa kita.
Dapatkah
kita membayangkan seseorang yang begitu mengasihi kita dan dia rela mati atas
segala kesalahan yang kita perbuat? Tuhan Yesus baik, Tuhan Yesus melakukannya untuk Barabas, dan
setiap orang yang ada di dunia. Itulah kabar baik tentang Tuhan kita yang baik.
Bahkan,
ada kabar yang lebih baik lagi dari hal itu, yaitu Tuhan Yesus tidak mati untuk
selamanya. Dia bangkit pada hari yang yang ketiga. Supaya, kita yang telah
ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa
lalu kita.
Tuhan
Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami
#RumahDoaKeluarga
Bagi
yang membutuhkan konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga (0852-5629-3956)
Shalom, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan
BalasHapusAmin pasti kita di sayang Tuhan kalau kita menjadi anak Tuhan yg taat๐๐๐๐๐
HapusAmin..Tuhan memberkati kita semua
HapusTuhan Yesus tidak mati untuk selamanya. Dia bangkit pada hari yang yang ketiga. Supaya, kita yang telah ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.
BalasHapusMatius 27:26 Lalu ia membebaskan Barabas bagi mereka, tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk disalibkan.
BalasHapusMatius 27:26 Lalu ia membebaskan Barabas bagi mereka, tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk disalibkan....Aminnn
BalasHapusSelamat Pagi Tuhan Yesus memberkati
BalasHapusRenugan Paskah yang sangat memberkati
BalasHapusDia bangkit pada hari yang ketiga. Supaya, kita yang telah ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.
BalasHapusAmen, Kita Hidup oleh karena anugerah dari Tuhan
BalasHapusDia bangkit pada hari yang yang ketiga. Supaya, kita yang telah ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.
BalasHapusDalam kebaikan-Nya, Bapa mengirim Yesus ke Bumi mengambil rupa manusia. Yesus dalam rupa manusia tumbuh besar tanpa sedikit pun berbuat dosa. Di usia ke-33, karena kasih-Nya, Dia naik ke atas kayu salib untuk menanggung semua dosa kita.
BalasHapusAmin, Matius 27:26 Lalu ia membebaskan Barabas bagi mereka, tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk disalibkan.
BalasHapusDalam kebaikan-Nya, Bapa mengirim Yesus ke Bumi mengambil rupa manusia. Yesus dalam rupa manusia tumbuh besar tanpa sedikit pun berbuat dosa. Di usia ke-33, karena kasih-Nya, Dia naik ke atas kayu salib untuk menanggung semua dosa kita. Amin
BalasHapusTuhan Yesus baik, Tuhan Yesus melakukannya untuk Barabas, dan setiap orang yang ada di dunia. Itulah kabar baik tentang Tuhan kita yang baik. Amen
BalasHapusTuhan Yesus bangkit pada hari yang ketiga. Supaya, kita yang telah ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.
BalasHapusAminnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
BalasHapusbegitu luar biasa rencana allah bagi kita sehinga iya mengarunikan anak nya yang tunggal
BalasHapusPengorbanan Tuhan Yesus Kristus dikayu salib membuat kita Hidup dan diSelamatkan
BalasHapusKita Harus bangkit dari kelemahan,kekurangan,Dan masa lalu kita. Haleluyaaa Amen
BalasHapusSelalu ada jalan dan rencana Tuhan yang sangat luar biasa bagi kita semua karna begitu besar mengaruniakan Allah Tritunggal yang menjadi satu yaitu Anaknya yang Tunggal Yesus Kristus, God Bless Us
BalasHapusTuhan tetap baik, baik hari ini, besok and seterusnya ✨๐ฏ๐๐ป
BalasHapusMengucap syukur kepada TUHAN karna hanya dari dia lah kita bisa hidup dengan damal sejahtera
BalasHapusTuhan Yesus baik dulu sekarang dan selamanya.
BalasHapusBesar kasih-Nya pada kita sehingga dia mati dan bangkit untuk manusia supaya kita beroleh "Keselamatan" Kasihilah Tuhan Allah mu dengan segenap hatimu.
BalasHapusYehezkiel
BalasHapusDalam kebaikan-Nya, Bapa mengirim Yesus ke Bumi mengambil rupa manusia. Yesus dalam rupa manusia tumbuh besar tanpa sedikit pun berbuat dosa. Di usia ke-33, karena kasih-Nya, Dia naik ke atas kayu salib untuk menanggung semua dosa kita. Amin
Amin
BalasHapusTuhan Yesus tidak mati untuk selamanya. Dia bangkit pada hari yang yang ketiga. Supaya, kita yang telah ditebusnya, juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.Amen
BalasHapusTuhan Yesus baik, Tuhan Yesus melakukannya untuk Barabas, dan setiap orang yang ada di dunia. Itulah kabar baik tentang Tuhan kita yang baik.
BalasHapusMatius 27:26 Lalu ia membebaskan Barabas bagi mereka, tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk disalibkan. Amen
BalasHapusTuhan Yesus tidak mati untuk selamanya. Dia bangkit pada hari yang yang ketiga. Supaya, kita yang juga dapat “bangkit” dari segala kelemahan, kekurangan, dan masa lalu kita.
BalasHapusTuhan Yesus tidak mati untuk selamanya.
BalasHapusAmin. ๐
YESUS SUNGGUH TERAMAT BAIK!!
BalasHapusAmin... Terimakasih Tuhan Yesus๐๐
BalasHapusTuhan Yesus baik
BalasHapusHe is the best savior๐
BalasHapusGod is good
BalasHapusTuhan Yesus baik ๐๐๐ฉท
BalasHapusYesus Dahsyat❤
BalasHapusYes aminn
BalasHapusSungguh dasyatnya Tuhan kita ๐ฅ
BalasHapusKebaikannya selalu nyata๐ฅฐ๐
BalasHapusAmin Tuhan Yesus memberkati kita semua
BalasHapusSyalom Yesus mati bukan berarti itu tanda kekalahan tetapi Yesus mati membawa keberuntungan karena di balik kematian ada kebangkitan
BalasHapusHalleluyaaaa
BalasHapusDapatkah kita membayangkan seseorang yang begitu mengasihi kita dan dia rela mati atas segala kesalahan yang kita perbuat?
BalasHapus