HARAPAN UNTUK MENANG | RUMAH DOA KELUARGA - RDK | BERKAT TUHAN

 
Shalom, Berkat Tuhan hari Rabu: HARAPAN UNTUK MENANG

Ulangan 20:3-4 dengan berkata kepada mereka: Dengarlah, hai orang Israel! Kamu sekarang menghadapi pertempuran melawan musuhmu; janganlah lemah hatimu, janganlah takut, janganlah gentar dan janganlah gemetar karena mereka, sebab Tuhan, Allahmu, Dialah yang berjalan menyertai kamu untuk berperang bagimu melawan musuhmu, dengan maksud memberikan kemenangan kepadamu.

Tantangan, tekanan, masalah, dan pergumulan merupakan hal yang umum di dalam kehidupan setiap orang. Tidak peduli status sosial, usia, latar belakang, keyakinan, atau pun ras seseorang, tidak ada satu pun yang lolos dan lulus dari hal tersebut selama hidup di dunia ini.

Masalahnya bukanlah masalah itu sendiri, melainkan bagaimana cara kita menghadapinya dan dengan siapa kita menghadapinya.

Bersyukur kita memiliki Tuhan. Di dalam Dia, ada kekuatan, janji, kepastian, penghiburan, damai sejahtera, dan sukacita.

Tentu masalah setiap orang berbeda-beda. Masalah-masalah yang kita hadapi sulit, bukan berarti tidak mungkin untuk dihadapi. Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

Mari kita melihat kepada harapan untuk menang atas pergumulan kita. Mungkin situasi yang kita sedang hadapi sulit, tetapi jangan sampai kesulitan itu membuat kita kehilangan pengharapan bahwa Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. Tuhan sanggup membawa kita keluar dari sana.

Tuhan Yesus memberkati.

Komentar

  1. Bersyukur kita memiliki Tuhan. Di dalam Dia, ada kekuatan, janji, kepastian, penghiburan, damai sejahtera, dan sukacita.Amin

    BalasHapus
    Balasan
    1. Amin amin tiada yang mustahil bagi Tuhan didalam pergumulan saya Tuhan mengetahui dan saya berpengharapan kepada Tuhan disetiap maakh yang saya hadapi

      Hapus
  2. berbeda-beda. Masalah-masalah yang kita hadapi sulit, bukan berarti tidak mungkin untuk dihadapi. Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

    BalasHapus
  3. Setiap manusia di dunia ini selagi masih hidup pasti menghadapi pergumulan, pergumulan sesulit apapun, pasti dapat dihadapi dan pasti selesai, datang dan berharap lepada Tuhan saja, dengan begitu Tuhan akan memberikan kita kekuatan dan juga penolong serta jalan keluar di dalam kita menghadapi semuanya itu, pada saat kita mengijinkan Tuhan ikut campur tangan dalam masalah kita, maka kita akan menyaksikan mujizat Tuhan yang nyata terjadi dalam kehidupan kita.

    BalasHapus
  4. Tentu masalah setiap orang berbeda-beda. Masalah-masalah yang kita hadapi sulit, bukan berarti tidak mungkin untuk dihadapi. Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

    Mari kita melihat kepada harapan untuk menang atas pergumulan kita. Mungkin situasi yang kita sedang hadapi sulit, tetapi jangan sampai kesulitan itu membuat kita kehilangan pengharapan bahwa Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. Tuhan sanggup membawa kita keluar dari sana.

    BalasHapus
  5. Puji Tuhan. Terimakasih untuk renungannya. Tuhan Yesus memberkatiπŸ™πŸ™πŸ™

    BalasHapus
  6. Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar.
    amenn

    BalasHapus
  7. Ulangan 20:3-4 dengan berkata kepada mereka: Dengarlah, hai orang Israel! Kamu sekarang menghadapi pertempuran melawan musuhmu; janganlah lemah hatimu, janganlah takut, janganlah gentar dan janganlah gemetar karena mereka, sebab Tuhan, Allahmu, Dialah yang berjalan menyertai kamu untuk berperang bagimu melawan musuhmu, dengan maksud memberikan kemenangan kepadamu.

    BalasHapus
  8. Bersyukur kita memiliki Tuhan. Di dalam Dia, ada kekuatan, janji, kepastian, penghiburan, damai sejahtera, dan sukacita.

    BalasHapus
  9. Nama:Sarma renatalia
    Kelas:8
    Tentu masalah setiap orang berbeda-beda. Masalah-masalah yang kita hadapi sulit, bukan berarti tidak mungkin untuk dihadapi. Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

    BalasHapus
  10. Bersyukur kita memiliki Tuhan. Di dalam Dia, ada kekuatan, janji, kepastian, penghiburan, damai sejahtera, dan sukacita

    BalasHapus
  11. Mungkin situasi yang kita sedang hadapi sulit, tetapi jangan sampai kesulitan itu membuat kita kehilangan pengharapan bahwa Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. Tuhan sanggup membawa kita keluar dari sana.

    BalasHapus
  12. kita memiliki Tuhan. Di dalam Dia, ada kekuatan, janji, kepastian, penghiburan, damai sejahtera, dan sukacita.

    BalasHapus
  13. Masalah-masalah yang kita hadapi sulit, bukan berarti tidak mungkin untuk dihadapi. Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

    BalasHapus
  14. Jadilah pribadi yang menang di dalam Yesus Tuhan. GBU πŸ˜‡❤️

    BalasHapus
  15. sesulit apapun tantangan yg kita hadapi, ketika kita berharap pada Yesus, PASTI ada solusi πŸ˜€

    BalasHapus
  16. Dalam Tuhan selalu ada jalan keluar,dan selalu ada kemengan,karena kemenangan Tuhan sudah janjikan bagi kita

    BalasHapus
  17. Masalah akan terus datang selagi kita masih di dunia ini, namun satu hal yang harus kita yakinkan bahwa Tuhan menyertai Hidup kita dan Ia tidak pernah meninggalkan kita πŸ™

    BalasHapus
  18. Mari kita melihat kepada harapan untuk menang atas pergumulan kita. Mungkin situasi yang kita sedang hadapi sulit, tetapi jangan sampai kesulitan itu membuat kita kehilangan pengharapan bahwa Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. Tuhan sanggup membawa kita keluar dari sana.

    BalasHapus
  19. Kemenangan ku, ketika aku diterima oleh orang lain

    BalasHapus
  20. Tuhan sell menolong Dan Tuhan dasyat mujizatnya nyata Dan Tuhan setia dl skg Dan selamanya amen

    BalasHapus
  21. Aku tidak takut karena Tuhan ku berjalan di depanku Aku.

    BalasHapus
  22. Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. (wira&beckham)

    BalasHapus
  23. Dalam kehidupan kita seringkali kita dihadapkan dengan masalah, tapi janganlah menyerah dan terus berjuang dan berharap untuk menang.

    BalasHapus
  24. Mari kita melihat kepada harapan untuk menang atas pergumulan kita.

    BalasHapus
  25. Amen Terimakasih Hamba-Nya Tuhan Yesus memberkati

    BalasHapus
  26. Amen, Bersama Tuhan yang besar, kita dapat menanggung segala perkara.

    BalasHapus
  27. jangan sampai kesulitan itu membuat kita kehilangan pengharapan bahwa Tuhan sanggup memberikan kita jalan keluar. Tuhan sanggup membawa kita keluar dari sana.

    BalasHapus

Posting Komentar