KUASA TUHAN ADA DALAM KITA
Shalom, pada renungan kemarin kita membahas bahwa kuasa atau otoritas diberikan saat kita memutuskan percaya kepada Yesus, atau kita kenal dengan istilah lahir baru. Pada saat kita lahir baru, Roh Kudus turun dan tinggal di dalam hati kita membawa kuasa yang sangat luar biasa.
Kisah Para Rasul 1:8 Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi.
Hal serupa dialami Yesus ketika dibaptis di Sungai Yordan dan Roh Kudus turun atas-Nya seperti burung merpati. Sejak peristiwa itu, barulah dimulai perjalanan pelayanan Yesus yang penuh dengan kuasa dan tanda-tanda ajaib.
Jika kita sudah percaya dan mengakui Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat kita, berarti kuasa tersebut sudah ada di dalam kita. Jangan lagi meminta Tuhan untuk melakukan mukjizat atau tanda-tanda ajaib untuk kita. Kitalah yang perlu melatih cara menggunakan kuasa tersebut.
Markus 16:16-17 mengatakan tanda-tanda ajaib akan mengikuti orang percaya. Kita dapat mengusir setan, menyembuhkan yang sakit, membangkitkan orang mati, dan memegang ular dalam nama Yesus.
Lalu, bagaimana cara melepaskan kuasa tersebut?
Mari kita lihat bagaimana
cara Yesus melepaskan kuasa yang dimilikinya. Dalam Markus 11:23, Yesus
mengatakan supaya kita memerintahkan “gunung” supaya beranjak. Dalam Markus
4:29, Yesus menghardik topan badai. Lalu, dalam Matius 10:1, Yesus
memerintahkan murid-murid-Nya untuk mengusir roh jahat, sakit penyakit, dan
kelemahan.
Semua hal tersebut melibatkan perkataan kita: memerintahkan, menghardik, dan mengusir. Ada kuasa yang dilepaskan pada saat orang percaya mengucapkan sesuatu. Jika kita terbiasa mengucapkan hal yang buruk, sebaiknya kita berhenti melakukannya, karena hal yang buruk itu akan terjadi.
Amsal 18:21 mengatakan hidup dan mati dikuasai lidah, siapa suka menggemakannya, akan memakan buahnya.
Buah seperti apa yang kita
harapkan? Jika kita mengharapkan buah yang baik, mulailah perintahkan di dalam
nama Yesus agar klien-klien berdatangan sehingga bisnis kita dapat berkembang
pesat, mulailah mengusir sakit penyakit dari tubuh kita di dalam nama Yesus,
dan mulailah menghardik setiap hal-hal buruk yang terjadi di dalam hidup kita
di dalam nama Yesus.
Tuhan Yesus memberkati.
Amin.TYM
BalasHapusAmin amin semoga roh kuasa Tuhan tinggal di dalam jiwa roh kita
BalasHapusTuhan membrikan kita kuasa dalam setiap kemenangan yang Tuhan Yesus berikan dlm hidup kita amin
BalasHapusRencana Tuhan indah dan luar biasa dalam kehidupan kita semua😇
BalasHapusAmin Tuhan Yesus memberkati🙏
BalasHapusKisah Para Rasul 1:8 Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi.
BalasHapusAmin bapaku 🙏😇
BalasHapusAmin. Puji Tuhan. Terimakasih Bapa yang baik...
BalasHapusAtas bimbingan dan arahannya.
Gbu always🙏🙏
Hidup didalam Tuhan Yesus.
BalasHapusAmsal 18:21 mengatakan hidup dan mati dikuasai lidah, siapa suka menggemakannya, akan memakan buahnya.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusAmin
BalasHapusAmin
BalasHapusJika kita sudah percaya dan mengakui Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat kita, berarti kuasa tersebut sudah ada di dalam kita. Jangan lagi meminta Tuhan untuk melakukan mukjizat atau tanda-tanda ajaib untuk kita. Kitalah yang perlu melatih cara menggunakan kuasa tersebut.
BalasHapusRoh Kudus turun dan tinggal di dalam hati kita membawa kuasa yang sangat luar biasa.
BalasHapusDalam Markus 4:29, Yesus menghardik topan badai.
BalasHapusTuhan yesus baik....
BalasHapusHanya memperkatakan hal2 yg positif
BalasHapusAminnn
Ada kuasa di dalam nama Tuhan Yesus, hendaknya kita memperkatakan hal hal yang baik agar sesuatu hal yang baik terjadi di dalam kehidupan kita.
BalasHapusPuji Tuhan 🙏🙏
BalasHapusAmin
BalasHapusShalom
BalasHapusYES
BalasHapusMantap
BalasHapusDalam Markus 11:23, Yesus mengatakan supaya kita memerintahkan “gunung” supaya beranjak
BalasHapusMatius 10:1, Yesus memerintahkan murid-murid-Nya untuk mengusir roh jahat, sakit penyakit, dan kelemahan.
BalasHapusAmin
BalasHapusKitalah yang perlu melatih cara menggunakan kuasa tersebut.
BalasHapusMulailah menghardik setiap hal-hal buruk yang terjadi di dalam hidup kita di dalam nama Yesus.
BalasHapusPuji Tuhan
BalasHapusBuah seperti apa yang kita harapkan? Jika kita mengharapkan buah yang baik, mulailah perintahkan di dalam nama Yesus
BalasHapusYES
BalasHapusAmin
BalasHapusJangan lagi meminta Tuhan untuk melakukan mukjizat atau tanda-tanda ajaib untuk kita. Kitalah yang perlu melatih cara menggunakan kuasa tersebut.
BalasHapusAmin
BalasHapusMantap
BalasHapusMejuahjuah
BalasHapusThanks RDK
BalasHapusHoras
BalasHapusYES
BalasHapusAmin
BalasHapusPuji Tuhan
BalasHapusTuhan Yesus memberkati.
BalasHapusAmin
BalasHapusTerima kasih Pendeta
BalasHapusYesus yang penuh dengan kuasa dan tanda-tanda ajaib
BalasHapusmukjizat atau tanda-tanda ajaib untuk kita
BalasHapusKamsia
BalasHapusAmin
BalasHapusTuhan Yesus memberkati
BalasHapusMauliate Amang
BalasHapusJahowu
BalasHapusAmin
BalasHapusTerima kasih RDK
BalasHapusMauliate Amang
BalasHapusAmin
BalasHapusHatur Nuhun
BalasHapusPuji Tuhan
BalasHapusTerima kasih Om
BalasHapusRoh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi.
BalasHapusBujur
BalasHapusPada saat kita lahir baru, Roh Kudus turun dan tinggal di dalam hati kita membawa kuasa yang sangat luar biasa.
BalasHapusAmin
BalasHapusMantap RDK
BalasHapusAmin
BalasHapusAmin puji Tuhan
BalasHapusKuasa Tuhan Ya dan Amin
BalasHapusAda kuasa didalam nama Tuhan Yesus, amen.
BalasHapusAmen...Terimakasih Hamba-Nya Tuhan Yesus memberkati
BalasHapusSangat bagus Gbu
BalasHapus