LATIHAN KARAKTER KRISTUS | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 LATIHAN KARAKTER KRISTUS (MENIRU TUHAN)

1 Korintus 9:27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak. 

Tujuan seseorang berlatih, tentu saja untuk mempersiapkan diri sebelum bertanding. Seorang wartawan olahraga, mewawancarai beberapa atlet.  dari hasil wawancara tersebut tidak pernah ada satu pun atlet yang berlatih di hari pertandingannya. Semua selalu berlatih jauh sebelum hari pertandingan. Itu pun masih saja ada kemungkinan untuk kalah. 

Dalam kehidupan ke-Kristenan kita, kita pun perlu berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) sebelum masalah menghantam, konflik terjadi, atau tekanan datang. Kita perlu berlatih sabar, berlatih mengingat janji-janji Tuhan, dan berlatih kuat. 

Ada masa-masa kita membutuhkan kesabaran, ketenangan, dan daya tahan untuk menghadapi tantangan. Kita dapat mulai berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) dari sekarang, jauh sebelum tantangan-tantangan tersebut datang. Sebelum kita bertemu tantangan-tantangan yang besar. Kita dapat belajar sabar, tenang, menguasai diri, pantang menyerah, dan mengucapkan hanya yang membangun melalui hal-hal yang kecil dan sederhana. 

Tujuannya supaya kita dapat memberikan respons yang benar. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap. Dengan demikian dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.

Tuhan Yesus memberkati kita semua, Salam dan doa kami (0852-5629-3956)

Komentar

  1. 1 Korintus 9:27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak.

    BalasHapus
  2. Kita perlu berlatih sabar, berlatih mengingat janji-janji Tuhan, dan berlatih kuat.

    BalasHapus
  3. Tuhan Yesus memberkati kita semua,

    BalasHapus
  4. Dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.

    BalasHapus
  5. Berlatih Karakter Kristus setiap hari

    BalasHapus
  6. Kita dapat mulai berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) dari sekarang, jauh sebelum tantangan-tantangan tersebut datang. Sebelum kita bertemu tantangan-tantangan yang besar.

    BalasHapus
  7. Amin, puji Tuhan, Tuhan Yesus memberkati kita semua

    BalasHapus
  8. Tujuannya supaya kita dapat memberikan respons yang benar. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap

    BalasHapus
  9. Tujuan seseorang berlatih, tentu saja untuk mempersiapkan diri sebelum bertanding. Seorang wartawan olahraga, mewawancarai beberapa atlet. dari hasil wawancara tersebut tidak pernah ada satu pun atlet yang berlatih di hari pertandingannya. Semua selalu berlatih jauh sebelum hari pertandingan. Itu pun masih saja ada kemungkinan untuk kalah.

    BalasHapus
  10. Tuhan Yesus memberkati kita semua

    BalasHapus
  11. Tujuannya supaya kita dapat memberikan respons yang benar. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap. Dengan demikian dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.

    BalasHapus
  12. Ada masa-masa kita membutuhkan kesabaran, ketenangan, dan daya tahan untuk menghadapi tantangan.

    Puji Tuhan. Terimakasih utk renungannya 🙏 TUHAN YESUS MEMBERKATI

    BalasHapus
  13. da masa-masa kita membutuhkan kesabaran, ketenangan, dan daya tahan untuk menghadapi tantangan. Kita dapat mulai berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) dari sekarang, jauh sebelum tantangan-tantangan tersebut datang. Sebelum kita bertemu tantangan-tantangan yang besar. Kita dapat belajar sabar, tenang, menguasai diri, pantang menyerah, dan mengucapkan hanya yang membangun melalui hal-hal yang kecil dan sederhana.

    BalasHapus
  14. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap. Dengan demikian dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.

    BalasHapus
  15. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap.

    BalasHapus
  16. Mempersiapkan dan melatih diri selalu untuk melakukan firman Tuhan diawali dengan membaca dan merenungkan firman Tuhan

    BalasHapus
  17. Ketika kita mengalami berbagai masalah atau tantangan kita hanya perlu tenang,dan sabar dan jangan lupa kita mengandalkan Tuhan dalam segala hal
    Tuhan Yesus memberkati 🙏😊

    BalasHapus
  18. saya siap untuk sabar hari ini sampai seterusnya karna saya memiliki karakter kristus.(setia)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Roma 8:13 Sebab,jika kamu hidup menurut daging, kamu akan mati;tetapi jika oleh Roh kamu mematikan perbuatan-perbuatan tubuhmu, kamu akan hidup.

      Hapus
  19. Berlatih dan memacu diri agar serupa dengan karakter Kristus. Supaya menjadi pribadi yang memiliki respon yang baik dan respon yang benar. GBU ❤️😇

    BalasHapus
  20. mempersiapan dan melatih diri selalu untuk melakukan firman Tuhan setiap hari

    BalasHapus
  21. Amin. Tuhan Yesus beserta kita semua

    BalasHapus
  22. Kita dapat mulai berlatih karakter Kristus dari sekarang, jauh sebelum tantangan-tantangan tersebut datang.

    BalasHapus
  23. Tujuan seseorang berlatih, tentu saja untuk mempersiapkan diri sebelum bertanding

    BalasHapus
  24. Amin, berlatih karakter Kristus dengan belajar sabar dan pantang menyerah

    BalasHapus
  25. Amin, terima kasih Pak Nem

    BalasHapus
  26. Amen, mulai belajar melatih diri kita untuk sabar, mengingat janji-janji Tuhan, dan kuat

    BalasHapus
  27. 1 Korintus 9:27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak.
    Steven alexander.

    BalasHapus
  28. Dalam kehidupan ke-Kristenan kita, kita pun perlu berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) sebelum masalah menghantam, konflik terjadi, atau tekanan datang.

    BalasHapus
  29. Amen,mempersiapkan diri sebelum masalah menghantam, konflik terjadi, atau tekanan datang.

    BalasHapus
  30. Kita dapat belajar sabar, tenang, menguasai diri, pantang menyerah, dan mengucapkan hanya yang membangun melalui hal-hal yang kecil dan sederhana.

    BalasHapus
  31. Dalam kehidupan ke-Kristenan kita, kita pun perlu berlatih karakter Kristus (meniru Tuhan) sebelum masalah menghantam, konflik terjadi, atau tekanan datang. Kita perlu berlatih sabar, berlatih mengingat janji-janji Tuhan, dan berlatih kuat. (Andel br Sihombing)

    BalasHapus
  32. 1 Korintus 9:27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak.
    M kmarcel marito lubis)

    BalasHapus
  33. Tujuannya supaya kita dapat memberikan respons yang benar. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap. Dengan demikian dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.
    (Boy)

    BalasHapus
  34. Tujuannya supaya kita dapat memberikan respons yang benar. Saat orang lain marah, kita memilih sabar; saat orang lain sakit hati, kita memilih mengampuni; dan saat orang lain putus asa, kita tetap berharap. Dengan demikian dunia dapat melihat kita berbeda dan melihat Yesus hidup di dalam kita.
    (Andika)

    BalasHapus
  35. Amen, Hidup seperti Kristus dalam Tuhan

    BalasHapus
  36. 1 Korintus 9:27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak

    BalasHapus
  37. Bukan soal benar atau salah tetapi respon, Haleluyah🙏

    BalasHapus

Posting Komentar