BERKAT TUHAN - CAHAYA BAGI DUNIA | RUMAH DOA KELUARGA -RDK


CAHAYA BAGI DUNIA

Shalom,

Yesaya 60:3 Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangmu, dan raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu. 

1. Jika ada secercah cahaya di dalam kegelapan yang pekat, kita akan cenderung bergerak ke arah cahaya tersebut. Mungkin awalnya kita takut karena gelap, tetapi ketika cahaya itu muncul, rasa takut itu hilang dan berganti dengan harapan.

2. Sama halnya jika ada secercah cahaya di dunia yang gelap, orang-orang akan bergerak ke arah cahaya tersebut. 

3. Kita adalah cahaya bagi dunia, karena Sang Sumber Terang tinggal di dalam hati kita. Suka atau tidak, setiap orang percaya memiliki peran sangat penting di dunia ini, yaitu untuk memberikan secercah cahaya kehidupan bagi mereka yang terhilang. 

4. Ketika orang-orang yang sedang menghadapi pergumulan melihat kita, mereka mendapatkan pengharapan bahwa setiap pergumulan pasti ada jalan keluarnya. Ketika orang-orang yang sedang dirundung dukacita melihat kita, mereka menemukan sukacita dan damai sejahtera. Ketika orang-orang yang sedang patah semangat melihat kita, mereka menemukan gairah akan masa depannya.

5. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan. Kita yang telah percaya kepada Yesus adalah secercah pengharapan bagi mereka. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.

Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami

Lagu Rohani: Ho Do Tuhan

Komentar

  1. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.

    BalasHapus
  2. Ketika orang-orang yang sedang dirundung dukacita melihat kita, mereka menemukan sukacita dan damai sejahtera. Ketika orang-orang yang sedang patah semangat melihat kita, mereka menemukan gairah akan masa depannya. (Monica Elshaday Putri)

    BalasHapus
  3. Kita adalah cahaya bagi dunia, karena Sang Sumber Terang tinggal di dalam hati kita.

    BalasHapus
  4. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan. Kita yang telah percaya kepada Yesus adalah secercah pengharapan bagi mereka. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.

    BalasHapus
  5. Amen,hidup ini adalah kesempatan memuliakan Tuhan kita didalam Kristus Yesus Juruselamat dunia.

    BalasHapus
  6. Amen
    Di dalam Hidup kita ada cahaya terang Kristus dan memancarkan cahaya Kristus karena kita telah menerima Tuhan sebagai Juruselamat dan biarlah orang disekitar kita dapat melihat nya dan mereka percaya bahwa Tuhan adalah sang Juruselamat bagi semua orang.

    BalasHapus

  7. Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami

    BalasHapus
  8. Kita yang telah percaya kepada Yesus adalah secercah pengharapan bagi mereka. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.

    Jonathan Septian Manuel, XI-MIPA-6

    BalasHapus
  9. Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangmu, dan raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu.
    Yolanda, XI

    BalasHapus
  10. Yesaya 60:3 Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangmu, dan raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu. (Asri)

    BalasHapus
  11. Yesaya 60:3 Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangmu, dan raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu.

    BalasHapus
  12. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan.

    BalasHapus
  13. Ketika kita sedang dalam masalah kita butuh jalan keluar nya yaitu percaya dan dekat dengan sang juru slamat.

    BalasHapus
  14. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan.
    (Rio)

    BalasHapus
  15. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan.
    (Jainal jeremia sihombing)

    BalasHapus
  16. Amen, Tuhan Yesus adalah jurus'lamat dan cahaya kehidupan

    BalasHapus
  17. Sama halnya jika ada secercah cahaya di dunia yang gelap, orang-orang akan bergerak ke arah cahaya tersebut.

    BalasHapus
  18. Orang-orang yang belum menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat adalah orang-orang yang hidup di dalam kegelapan
    (Juan marsel)

    BalasHapus
  19. Kita adalah cahaya bagi dunia, karena Sang Sumber Terang tinggal di dalam hati kita. Suka atau tidak, setiap orang percaya memiliki peran sangat penting di dunia ini, yaitu untuk memberikan secercah cahaya kehidupan bagi mereka yang terhilang.

    BalasHapus
  20. Mungkin awalnya kita takut karena gelap, tetapi ketika cahaya itu muncul, rasa takut itu hilang dan berganti dengan harapan.

    BalasHapus
  21. Amin, Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus. GBU

    BalasHapus
  22. Kita yang telah percaya kepada Yesus adalah secercah pengharapan bagi mereka. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus. Jadi teranglah di tengah tengah orang yang kita.
    ( Rona Napitupulu)

    BalasHapus
  23. Amen, memancarkan cahaya terang kristus untuk menyelamatkan yang terhilang

    BalasHapus
  24. Kita adalah cahaya bagi dunia, karena Sang Sumber Terang tinggal di dalam hati kita. Suka atau tidak, setiap orang percaya memiliki peran sangat penting di dunia ini, yaitu untuk memberikan secercah cahaya kehidupan bagi mereka yang terhilang

    BalasHapus
  25. Ketika orang-orang yang sedang menghadapi pergumulan melihat kita, mereka mendapatkan pengharapan bahwa setiap pergumulan pasti ada jalan keluarnya.

    BalasHapus
  26. Yesaya 60:3 Bangsa-bangsa berduyun-duyun datang kepada terangmu, dan raja-raja kepada cahaya yang terbit bagimu.
    (Debora Natalia)

    BalasHapus
  27. Jika ada secercah cahaya di dalam kegelapan yang pekat, kita akan cenderung bergerak ke arah cahaya tersebut. Mungkin awalnya kita takut karena gelap, tetapi ketika cahaya itu muncul, rasa takut itu hilang dan berganti dengan harapan.Amin

    BalasHapus
  28. Kita adalah cahaya bagi dunia, karena Sang Sumber Terang tinggal di dalam hati kita.
    (Nurhaida)

    BalasHapus
  29. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.
    (Irfan Lumbantoruan)

    BalasHapus
  30. Kita yang telah percaya kepada Yesus adalah secercah pengharapan bagi mereka. Pastikan hidup kita memancarkan cahaya Kristus, sehingga setiap orang yang melihatnya dapat semakin mendekat kepada Kristus.

    BalasHapus

Posting Komentar