BERKAT TUHAN - TANGAN TUHAN | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 

Matius 8:3 Lalu Yesus mengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu dan berkata: “Aku mau, jadilah engkau tahir.” Seketika itu juga tahirlah orang itu dari pada kustanya. 

Lagu Rohani: Pelangi Kasih

TANGAN TUHAN 

1. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali. 

2. Setiap kali mendengar Firman Tuhan, akan selalu muncul dua sikap ini, “Firman Tuhan adalah beban bagi saya” atau “Firman Tuhan adalah jalan keluar bagi saya.” Ya, banyak orang merasa Firman Tuhan itu adalah beban, bukan jalan keluar. Firman Tuhan menjadi beban ketika tidak mendukung atau tidak sesuai seperti yang mereka pikirkan atau inginkan. 

3. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan. Untuk alasan itulah kita disebut sebagai orang percaya, karena kita mempercayai sesuatu. Melalui ayat di atas kita mengerti bahwa ternyata Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita. Kebenarannya, bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

Tuhan Yesus memberkati.

Renungan: Uluran Tangan Tuhan

#BerkatTuhanBlogger
#RumahDoaKeluarga
#RDK

Komentar

  1. Amin
    Setiap kebenaran,janji,dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita.Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan.Untuk alasan itulah kita disebut orang percaya,karena kita mempercayai sesuatu dan mengerti bahwa ternyata Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-nya kepada kita untuk memulihkan,memberkati,
    dan mengangkat hidup kita.
    (Nama:Dea Anjelina.P.S)

    BalasHapus

  2. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali.

    BalasHapus
  3. Matius 8:3 Lalu Yesus mengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu dan berkata: “Aku mau, jadilah engkau tahir.” Seketika itu juga tahirlah orang itu dari pada kustanya.

    BalasHapus
  4. Setiap kebenaran dan perintah Tuhan adalah jalan keluar bagi masalah masalah kita . Tuhan senantiasa mengulurkan tangannya untuk memulihkan,memberkati,dan mengangkat kita keluar dari segala masalah yg kita hadapi. Bukan kita yang menantikan pertolongan Tuhan, Tetapi Tuhan yang menantikan kita untuk percaya dan menaruh harapan senantiasa kepada Nya

    BalasHapus
  5. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali.
    ( Rona Napitupulu XI MIPA 6)

    BalasHapus

  6. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali. Amen

    BalasHapus
  7. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan.
    (Merci)

    BalasHapus
  8. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali

    BalasHapus
  9. bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus
  10. 2 prinsip yang harus orang percaya pegang :
    1. Tuhan selalu benar dan saya selalu salah.
    2. Jika ada kondisi seakan² Tuhan salah maka lihat prinsip pertama...😇

    BalasHapus
  11. Kebenarannya, bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus
  12. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah,Dia akan segera mengulurkan tangan-Nya dan mengangkat kita kembali

    BalasHapus
  13. Tuhan tetap menjaga kita dimana pun berada.

    BalasHapus
  14. Firman Tuhan menjadi beban ketika tidak mendukung atau tidak sesuai seperti yang mereka pikirkan atau inginkan. ( Alfredo )

    BalasHapus
  15. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan.
    (Jonathan Sitorus, XI-MIPA-6)

    BalasHapus
  16. Amen
    bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus
  17. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah,dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali.

    BalasHapus
  18. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali
    (Aryo Hutasoit)

    BalasHapus
  19. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali. (Asri lasroha S)

    BalasHapus
  20. Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan. Untuk alasan itulah kita disebut sebagai orang percaya, karena kita mempercayai sesuatu.

    BalasHapus
  21. Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita.

    BalasHapus
  22. Dia Tuhan yang selalu mendengarkan seruan setiap umat-Nya, dan tangan-Nya selalu terulur bagi yang berharap pada-Nya. Sungguh mempesona perbuatan-Nya ajaib dan sempurna. Tuhan Yesus memberkati ❤

    BalasHapus
  23. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah,dia akan segera mengulurkan tangan -nya dan mengangkat kita kembali .

    BalasHapus
  24. Setiap kebenaran, janji, perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah masalah kita.
    (Nurhaida)

    BalasHapus
  25. Amin, Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali. GBU
    (Yehuda Suprato XI MIPA 1)

    BalasHapus
  26. Amin, setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita

    BalasHapus
  27. Amin. Tuhan tidak pernah membuat kita masalah . NIKHLAS TAMBA

    BalasHapus
  28. Amen,Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita.

    BalasHapus
  29. Matius 8:3 Lalu Yesus mengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu dan berkata: “Aku mau, jadilah engkau tahir.” Seketika itu juga tahirlah orang itu dari pada kustanya.
    (Yolanda XI MIPA 3)

    BalasHapus
  30. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan.
    (Elisa Stefani Sihombing XI IPS 1)

    BalasHapus
  31. tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus
  32. Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita. Amin

    BalasHapus
  33. Amen,Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan memberkati, dan mengangkat hidup kita.

    Serepka Panggabean 8B

    BalasHapus
  34. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan. Untuk alasan itulah kita disebut sebagai orang percaya, karena kita mempercayai sesuatu. Melalui ayat di atas kita mengerti bahwa ternyata Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita. Kebenarannya, bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus
  35. Tuhan tidak pernah membiarkan kita tenggelam dalam masalah, dia akan segera mengulurkan tangan-nya dan mengangkat kita kembali.
    (johana sitorus 9h)

    BalasHapus
  36. Firman Tuhan menjadi beban ketika tidak mendukung atau tidak sesuai seperti yang mereka pikirkan atau inginkan.
    (Kristian)

    BalasHapus
  37. Setiap kali mendengar Firman Tuhan, akan selalu muncul dua sikap ini, “Firman Tuhan adalah beban bagi saya” atau “Firman Tuhan adalah jalan keluar bagi saya.” Ya, banyak orang merasa Firman Tuhan itu adalah beban, bukan jalan keluar. Firman Tuhan menjadi beban ketika tidak mendukung atau tidak sesuai seperti yang mereka pikirkan atau inginkan.

    BalasHapus

  38. Firman Tuhan menjadi beban ketika tidak mendukung atau tidak sesuai seperti yang mereka pikirkan atau inginkan.

    BalasHapus
  39. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita.

    BalasHapus
  40. Amen, Uluran tangan Tuhan yang mengangkat hidup kita menjadi lebih baik

    BalasHapus
  41. Kebenarannya, bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.
    (Priskila Nadila Hutagaol)

    BalasHapus

  42. BERKAT TUHAN - TANGAN TUHAN | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

    BalasHapus
  43. Melalui ayat di atas kita mengerti bahwa ternyata Tuhan senantiasa mengulurkan tangan-Nya kepada kita untuk memulihkan, memberkati, dan mengangkat hidup kita. Kebenarannya, bukan kita yang sedang menantikan Tuhan menolong kita, tetapi Tuhanlah yang sedang menantikan kita untuk percaya kepada-Nya.

    BalasHapus

  44. Setiap kebenaran, janji, dan perintah Tuhan yang kita baca adalah jalan keluar untuk masalah-masalah kita. Bagian kita adalah mempercayai Firman Tuhan.

    BalasHapus

Posting Komentar