RAHASIA KEHIDUPAN - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

RAHASIA KEHIDUPAN 

Shalom, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

Bacaan Alkitab Tahun 2024: Daniel 6-8

Rahasia kehidupan dalam menyembah Tuhan adalah dengan memilih dan menetapkan hati untuk mengikuti dan mengasihi Tuhan selamanya

Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

Tuhan menciptakan kita sangat unik. Jika kita menyadarinya, ada semacam dorongan di dalam hati setiap manusia untuk menyembah dan mengikuti sesuatu. Puji Tuhan kita memilih untuk menyembah Tuhan Yesus. Namun, di luar sana, para kaum ateis sekalipun, memiliki dorongan itu. Dorongan untuk menyembah dan mengikuti sesuatu.

Melalui ayat di atas, sama seperti kita, Daud memilih menyembah dan mengikuti Tuhan. Hasilnya, dalam Mazmur 23:6, Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku …”

Saya menemukan sebuah rahasia kehidupan sederhana melalui apa yang Daud ucapkan, yaitu apa yang kita sembah dan ikuti akan menentukan apa yang mengikuti hidup kita.

Hal itu menuntun saya kepada sebuah pertanyaan penting bagi kita semua, yaitu apa yang kita sembah dan ikuti selama ini? Atau dengan kata lain, apa yang kita harapkan mengikuti hidup kita?

Kalau kita memiliki harapan yang sama dengan Daud, yaitu diikuti oleh kebajikan dan kemurahan belaka, maka kita perlu menyembah dan mengikuti Tuhan. Menjadikan-Nya gembala kita yang agung.

Mungkin kita dapat melihatnya dari sudut pandang ini. Apa yang mengikuti kita selama ini? Apakah ketakutan, kekuatiran, kepahitan, sakit penyakit, kesepian, atau kemarahan? Jika hal-hal itu yang mengikuti kita dan kita mengharapkan perubahan terjadi, mungkin kita perlu menilik ulang apa yang kita sembah atau ikuti selama ini.

Saya perlu mengatakan kenyataan ini. Memeluk agama Kristen tidak menjamin kita benar-benar menyembah dan mengikuti Kristus. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan. Jika benar kita menyembah dan mengikuti Kritus tentu saja nilai-nilai Kristus akan terpancar melalui gaya hidup kita. Juga, ke mana paling banyak kita menggunakan waktu dan uang kita selama ini dapat menjadi indikator yang penting.

Saya berharap Berkat Tuhan hari ini dapat membuat kita sejenak merenungkan mengenai siapa yang kita sembah dan ikuti, dan apa yang kita harapkan mengikuti hidup kita.

Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami #RumahDoaKeluarga

Bagi yang membutuhkan konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga   (0852-5629-3956)

Komentar

  1. Shalom, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

    BalasHapus
  2. Memeluk agama Kristen tidak menjamin kita benar-benar menyembah dan mengikuti Kristus. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan

    BalasHapus
  3. Mazmur 23:6, Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku …”

    BalasHapus
  4. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  5. Shalom
    Ikut Tuhan berseru dan memanggil nama Tuhan senantiasa,Tuhan Jesus baik...

    BalasHapus
  6. diikuti oleh kebajikan dan kemurahan belaka, maka kita perlu menyembah dan mengikuti Tuhan.
    (grace febri zefanya manik) Kelas 7

    BalasHapus
  7. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan. Jika benar kita menyembah dan mengikuti Kritus tentu saja nilai-nilai Kristus akan terpancar melalui gaya hidup kita.

    BalasHapus
  8. Mazmur 23:6, Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku

    BalasHapus
  9. Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  10. Amin, Mazmur 23:6, Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku …”

    BalasHapus
  11. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan.

    BalasHapus
  12. Jika kita sudah menetapkan bahwa Tuhan Yesus Kristus adalah satu satunya Allah yang kita sembah dan ikuti, maka kebajikanNya dan kemurahanNya akan selalu mengikuti kita.

    BalasHapus
  13. Rahasia kehidupan dalam menyembah Tuhan adalah dengan memilih dan menetapkan hati untuk mengikuti dan mengasihi Tuhan selamanya, amin

    BalasHapus
  14. Memeluk agama Kristen tidak menjamin kita benar-benar menyembah dan mengikuti Kristus.

    BalasHapus
  15. kita perlu menyembah dan mengikuti Tuhan. Menjadikan-Nya gembala kita yang agung.

    BalasHapus
  16. Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku …”

    BalasHapus
  17. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan kepada semua orang

    BalasHapus
  18. Nilai-nilai Kristus akan terpancar melalui gaya hidup kita

    BalasHapus
  19. RDK disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

    BalasHapus
  20. Saya memilih menyembah dan mengikuti Tuhan

    BalasHapus
  21. Konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga (0852-5629-3956)

    BalasHapus
  22. Menjadikan-Nya setiap hari gembala kita yang agung.

    BalasHapus
  23. Puji Tuhan kita memilih untuk menyembah Tuhan Yesus selamanya

    BalasHapus
  24. Dorongan hati saya untuk menyembah dan mengikuti sesuatu.

    BalasHapus
  25. Aminnnn, saya menemukan sebuah rahasia kehidupan sederhana melalui apa yang Daud ucapkan, yaitu apa yang kita sembah dan ikuti akan menentukan apa yang mengikuti hidup kita.

    BalasHapus
  26. Rahasia kehidupan dalam menyembah Tuhan saya alami saat ini

    BalasHapus
  27. Nilai-nilai Kristus akan terpancar melalui gaya hidup kita sehari-hari

    BalasHapus
  28. Rumah Doa Keluarga diberkati Tuhan selalu

    BalasHapus
  29. Amin “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  30. Amin, makasih Om Nem

    BalasHapus
  31. Kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan

    BalasHapus
  32. Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  33. Melalui ayat di atas, sama seperti kita, kita memilih menyembah dan mengikuti Tuhan

    BalasHapus
  34. Puji Tuhan saya memilih untuk menyembah Tuhan Yesus

    BalasHapus
  35. Amin, Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  36. Amen, Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  37. Amin, kehidupan Kristen kita terpancar dari keputusan, perkataan, dan tindakan yang kita perlihatkan.

    BalasHapus
  38. Tuhanku sanggup memulihkan hidupku

    BalasHapus
  39. Saya menemukan sebuah rahasia kehidupan, amin

    BalasHapus
  40. Shalom, Om Nem apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

    BalasHapus
  41. RAHASIA KEHIDUPAN - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

    BalasHapus
  42. Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN. Amin

    BalasHapus
  43. Hasilnya, dalam Mazmur 23:6, Daud memiliki keyakinan bahwa, “… kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikutiku, seumur hidupku …”

    BalasHapus
  44. Shalom keluargaku, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

    BalasHapus
  45. Tuhan Yesus memberkati RDK dan kita semua

    BalasHapus
  46. Puji Tuhan kita memilih untuk menyembah Tuhan Yesus

    BalasHapus
  47. Rahasia kehidupan dalam menyembah Tuhan adalah dengan memilih dan menetapkan hati untuk mengikuti dan mengasihi Tuhan selamanya

    BalasHapus
  48. Amen
    Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  49. Jika benar kita menyembah dan mengikuti Kritus tentu saja nilai-nilai Kristus akan terpancar melalui gaya hidup kita. Juga, ke mana paling banyak kita menggunakan waktu dan uang kita selama ini dapat menjadi indikator yang penting.

    BalasHapus
  50. Bagi yang membutuhkan konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga (0852-5629-3956)

    BalasHapus
  51. Tuhan Yesus memberkati RDK, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan

    BalasHapus
  52. “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  53. Happy Sunday, Mazmur 27:8 Hatiku mengikuti firman-Mu: “Carilah wajah-Ku”; maka wajah-Mu kucari, ya TUHAN.

    BalasHapus
  54. Menikmati Berkat Tuhan setiap hari

    BalasHapus
  55. Berkat Tuhanhari ini: Rahasia kehidupan

    BalasHapus
  56. Matta 5:14 “Isin baad diifu kinnitoonu. Qaleeli amot tan magaala tammooqorrem madudda.”

    BalasHapus
  57. be‘alemi layi kirisitosini mewekeli kibiri newi.

    BalasHapus
  58. ye’inya megenyetachini ina yeminasayewi misalē lelēlochi melisi yiset’ali

    BalasHapus
  59. যেতিয়া আমি ঈশ্বৰৰ বাক্যৰ সত্যতা কওঁ, তেতিয়া আমি বহুত মানুহৰ বাবে আশীৰ্বাদ হ’ব পাৰো। আজি আমি জগতৰ পোহৰ সম্পৰ্কে যীচুৰ অৰ্থৰ বিষয়ে আলোচনা কৰিম।

    BalasHapus
  60. Reka twibuke bukwi na bukwi percaya inyuma ya Yesu, reka turoranirwe guhisha biasa-biasa saja

    BalasHapus
  61. La nostra presenza e l'esempio che diamo forniscono risposte per gli altri.

    BalasHapus
  62. Un si grand amour a poussé Jésus à toujours accepter les pécheurs

    BalasHapus
  63. Итинник улахан таптал Иисус аньыылаахтары хайаан да ылынарга көҕүлээбитэ

    BalasHapus
  64. Chce, coby my cieszyli sie Jego miyłościōm i dobrotōm

    BalasHapus
  65. ho chahi tho tah asan han je piyar ein neki man lataf indoz criyoon

    BalasHapus
  66. khuda inhan khi piyar ein piyar kari tho.

    BalasHapus
  67. का हम गन्दा या पाप से भरा महसूस करत हई? भगवान से दूर रहे का चुनाव करब एक गलती होई, बल्कि ओनके करीब जाब

    BalasHapus
  68. Napike iraga marasa leteh utawi bek madaging dosa? Lakar dadi pelih yen milih ngejohang dewek uli Ida Sang Hyang Widhi, gumanti sayan nampek teken Ida .

    BalasHapus
  69. Jezuz a felle dezhañ e vefe komprenet gant ar bec'herien-se e kar Doue anezho hag e kar anezho....

    BalasHapus
  70. Yēsū xīwàng zhèxiē zuìrén rènshí dào shén ài tāmen bìngqiě ài tāmen.

    BalasHapus

Posting Komentar