BELAJAR MEMILIH YANG MENDATANGKAN DAMAI SEJAHTERA | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

BELAJAR MEMILIH YANG MENDATANGKAN DAMAI SEJAHTERA

Shalom, apa kabar? disayang Tuhan, disayang Tuhan, disayang Tuhan

Bacaan Alkitab Tahun 2024: Yesaya 21-23

Roma 14:19 Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.

Seorang perokok pernah bertanya, “Kenapa kita tidak boleh merokok, padahal firman Tuhan tidak pernah mencatat dan tidak pernah melarangnya?” 

Ya benar, Alkitab tidak pernah melarangnya, karena zaman itu belum ada rokok. Permasalahannya bukan sekadar boleh atau tidak, dilarang atau tidak dilarang, permasalahannya adalah apakah hal itu berguna atau tidak, mendatangkan damai sejahtera atau tidak, membangun atau tidak.”

Firman Tuhan mengajarkan, “Marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.”

Seringkali kita dipusingkan dengan pilihan antara yang baik untuk kita lakukan dengan yang buruk untuk kita lakukan. Sama seperti contoh di atas, antara merokok atau tidak. Bukankah ini pilihan yang sangat mudah? Memilih antara melakukan sesuatu yang merugikan diri kita atau memilih hidup sehat. Saya pribadi tidak perlu terlalu lama untuk menentukan jawabannya.

Satu hal yang saya pelajari, jika kita masih dipusingkan antara memilih yang baik dan yang buruk, maka kita akan kesulitan untuk naik ke jenjang berikutnya, yaitu memilih antara yang baik dengan yang terbaik.

Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita. Jangan berlama-lama membiarkan diri kita berputar-putar hanya di antara pilihan yang baik dan yang buruk saja

Renungan:

1. Firman Tuhan mengajarkan, “Marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.”
2. Bagaimana m
engejar dan memilih yang terbaik bagi hidup kita?

Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami #RumahDoaKeluarga

Bagi yang membutuhkan konseling/doa dapat menghubungi: Rumah Doa Keluarga   (0852-5629-3956) 

 

Komentar

  1. lKejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita.

    BalasHapus
  2. Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan, salam dan doa kami #RumahDoaKeluarga

    BalasHapus
  3. Roma 14:19 Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.

    BalasHapus
  4. Satu hal yang saya pelajari, jika kita masih dipusingkan antara memilih yang baik dan yang buruk, maka kita akan kesulitan untuk naik ke jenjang berikutnya, yaitu memilih antara yang baik dengan yang terbaik.

    BalasHapus
  5. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita. Jangan berlama-lama membiarkan diri kita berputar-putar hanya di antara pilihan yang baik dan yang buruk saja.

    BalasHapus
  6. kejarlah pilihlah yang terbaik yang dapat membuat kita berilmu dan mendapatkan damai sejahtera.

    BalasHapus
  7. Roma 14:19 Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.

    Aditya 12 mipa 5
    Cristofer 7

    BalasHapus
  8. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita.

    cahaya 12 ips 4

    BalasHapus
  9. Roma 14:19 Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.
    (sascya kls 12)

    BalasHapus
  10. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita.

    BalasHapus
  11. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita. Jangan berlama-lama membiarkan diri kita berputar-putar hanya di antara pilihan yang baik dan yang buruk saja.

    boy jones 12 ips 2

    BalasHapus
  12. kita perlu memilih mana yang baik dan yang buruk bagi kita.

    BalasHapus
  13. Firman Tuhan mengajarkan, “Marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun.”

    BalasHapus
  14. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita. Jangan berlama-lama membiarkan diri kita berputar-putar hanya di antara pilihan yang baik dan yang buruk saja

    BalasHapus
  15. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita. 

    BalasHapus
  16. Kita belajar memilih yang baik bagi kita dan membuang yang buruk dari hidup kita

    BalasHapus
  17. Kita harus memilih yang terbaik untuk mendatangkan kebaikan bersama Amen.

    BalasHapus
  18. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita,

    alexsa Oktaviani najeges b

    BalasHapus
  19. Jangan berlama-lama membiarkan diri kita berputar-putar hanya di antara pilihan yang baik dan yang buruk saja

    BalasHapus
  20. Roma 14:19 Sebab itu marilah kita mengejar apa yang mendatangkan damai sejahtera dan yang berguna untuk saling membangun

    BalasHapus
  21. Amen, mengejar kebaikan di dalam Tuhan

    BalasHapus
  22. Kejarlah dan pilihlah yang terbaik bagi hidup kita, karena Tuhan menyediakannya untuk kita

    BalasHapus

Posting Komentar