DATANG LEBIH CEPAT | RUMAH DOA KELUARGA - RDK | BERKAT TUHAN

 

DATANG LEBIH CEPAT

Shalom, kita patut bersyukur dengan keberadaan gereja Tuhan yang diselenggarakan setiap minggu. 

Mazmur 100:2 Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!

Mendengar Firman Tuhan di ibadah itu penting, tetapi memuji dan menyembah Tuhan tidak kalah penting. Sungguh disayangkan jika kita berpikir tidak masalah telat ke gereja, yang penting tidak ketinggalan dalam mendengar Firman Tuhan. 

Jika Firman Tuhan mengubah pikiran kita, pujian penyembahan melembutkan dan mengubah hati kita. Itu sebabnya, keduanya sangat penting bagi kehidupan Kristen kita.

Mari kita datang lebih cepat ke gereja ataupun persekutuan, sehingga kita tidak ketinggalan sedikit pun hal-hal yang Tuhan ingin sampaikan bagi kita pada saat ibadah. Segala sesuatu dapat terjadi ketika kita mendekat kepada Tuhan. Entah itu pada saat kita mendengar firman Tuhan, ataupun pada saat kita memuji dan menyembah-Nya.

Jangan lupa beribadah, ajak dan bawalah keluarga bersama sahabat terdekat untuk menerima BERKAT TUHAN.

Komentar

  1. Amen
    jikalau kita beribadah kita harus berniat fokus untuk tuhan dan membuat hubungan yang intim dengan Tuhan dan firman Tuhan disaat khotbah dapat merubah hati dan pikiran kita menjadi lebih baik agar hidup kita menjadi teladan dan kemenangan roh kudus terjadi dalam kehidupan kita

    BalasHapus
    Balasan
    1. Amin marilah datang ke pada Tuhan karena Dia sungguh amat baik

      Hapus
  2. Mazmur 100:2 Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!

    BalasHapus
  3. Mendengar Firman Tuhan di ibadah itu penting, tetapi memuji dan menyembah Tuhan tidak kalah penting. Sungguh disayangkan jika kita berpikir tidak masalah telat ke gereja, yang penting tidak ketinggalan dalam mendengar Firman Tuhan.

    BalasHapus
  4. Jainal jeremia SihombingSabtu, Juni 03, 2023 1:51:00 AM

    Jika Firman Tuhan mengubah pikiran kita, pujian penyembahan melembutkan dan mengubah hati kita. Itu sebabnya, keduanya sangat penting bagi kehidupan Kristen kita.

    BalasHapus
  5. Jangan lupa beribadah, ajak dan bawalah keluarga bersama sahabat terdekat untuk menerima BERKAT TUHAN dan hidup kita menang di dalam tuhan

    BalasHapus
  6. ibadah itu sangat penting apalagi saat kita mendengarkan FirmanNYA dan menyanyikan pujian pujian NYA karena itu dapat merubah dan melembutkan hati kita

    BalasHapus
  7. Hidup di dalam kebenarannya dan melakukan apa yang Tuhan mau dalam hidup kita bagi sesama

    BalasHapus
  8. Puji Tuhan 🙏🙏🙏

    BalasHapus
  9. Jika benar kita bertumbuh di dalam Kristus, kita pasti berubah dan berbuah. Ya, berubah dan berbuah adalah ciri-ciri pertumbuhan seseorang. Berubah dan berbuah dalam hal apa? Mulai dari karakter, pelayanan, pemberian, gaya hidup, tingkah laku, keputusan, perkataan, dan lain sebagainya. Bertumbuh artinya berubah dan berbuah.

    BalasHapus
  10. Shalom, kita patut bersyukur dengan keberadaan gereja Tuhan yang diselenggarakan setiap minggu.

    BalasHapus
  11. Memuji dan menyembah Tuhan penting

    BalasHapus
  12. Mari kita datang lebih cepat ke gereja ataupun persekutuan, sehingga kita tidak ketinggalan sedikit pun hal-hal yang Tuhan ingin sampaikan bagi kita pada saat ibadah

    BalasHapus
  13. Tuhan Yesus memberkati kita semua

    BalasHapus
  14. Jika Firman Tuhan mengubah pikiran kita, pujian penyembahan melembutkan dan mengubah hati kita

    BalasHapus
  15. Terima kasih Tuhan Yesus selalu memberkati keluargaku

    BalasHapus
  16. Jika Firman Tuhan mengubah pikiran kita, pujian penyembahan melembutkan dan mengubah hati kita.

    BalasHapus
  17. Jangan lupa beribadah, ajak dan bawalah keluarga bersama sahabat terdekat untuk menerima BERKAT TUHAN.

    BalasHapus
  18. Bawalah keluarga bersama sahabat terdekat untuk menerima BERKAT TUHAN.

    BalasHapus
  19. Segala sesuatu dapat terjadi ketika kita mendekat kepada Tuhan.

    BalasHapus
  20. Tuhan Yesus luar biasa dan sungguh ajaib😇😇

    BalasHapus
  21. Mari kita datang lebih cepat ke gereja ataupun persekutuan, sehingga kita tidak ketinggalan sedikit pun hal-hal yang Tuhan ingin sampaikan bagi kita pada saat ibadah.
    (Dea Anjelina P S)

    BalasHapus
  22. Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan. Amin

    BalasHapus
  23. Amen, memuji nama Tuhan setiap hari

    BalasHapus
  24. Amen, Segala sesuatu dapat terjadi ketika kita mendekat kepada Tuhan
    Putri Pkphn

    BalasHapus
  25. Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!

    BalasHapus
  26. Amen, Tuhan Yesus memberkati kita semua.

    BalasHapus

Posting Komentar