MENCINTAI TUHAN YESUS - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 MENCINTAI TUHAN YESUS

Shalom,

Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan. Cinta adalah aksi, bukan emosi. Semua orang bisa mengakui bahwa ia mengasihi dan mencintai, namun tidak semuanya siap dan mau menunjukkan bukti bahwa ia benar-benar mengasihi. Perkataan tanpa bukti dan tindakan nyata adalah sesuatu yang diragukan kebenarannya. Cinta yang tulus bahkan seringkali butuh pengorbanan yang tidak ringan

Yohanes 14:15 “Jikalau kamu mengasihi Aku, kamu akan menurti segala perintah-Ku.”

Mencintai Tuhan berarti menjalankan dan menghidupi Firman-NYA. Kita sadar bahwa pada akhirnya kita akan pulang kepada Bapa. Sehingga apa yang kita lakukan sekarang seharusnya membawa kita lebih dekat kepada Tuhan.

Banyak orang percaya mengira bahwa taat kepada Tuhan adalah hal yang sulit dilakukan. Namun, taat kepada Tuhan itu hal yang mudah dilakukan jika kita mengasihi Tuhan

Saat kita jatuh cinta kepada pasangan kita, kita tidak akan merasa terbebani akan apa pun akan kita lakukan. Cinta membuat kita melihat beban yang berat sebagai sesuatu yang menyenangkan untuk dilakukan. Cinta membuat kita rela berkorban. 

Sama halnya dengan taat kepada Tuhan. Ketaatan kepada Tuhan adalah ekspresi atau buah yang muncul karena kita mencintai Tuhan. Kita tidak akan merasa berat untuk melakukan apa pun yang menjadi perintah Tuhan ketika kita jatuh cinta kepada-Nya. 

Adam taat untuk memberi nama semua binatang. Abraham taat untuk mengorbankan Ishak. Hosea taat untuk menikahi seorang pelacur. Nuh taat untuk membangun bahtera di atas gunung.

Namun, mengapa seringkali taat kepada Tuhan terasa berat? Mungkin kita dapat merenungkan pertanyaan ini pada hari ini, apakah kita sungguh-sungguh mencintai Dia? 

Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan.

Komentar

  1. Kita tidak akan merasa berat untuk melakukan apa pun yang menjadi perintah Tuhan ketika kita jatuh cinta kepada-Nya.

    BalasHapus
  2. Amen
    mari kita datang dan mencintai Tuhan Yesus dengan hati yang tulus dan sungguh sungguh datang melayani Tuhan agar hidup kita bermanfaat dan kita semakin merasakan kasih yang dari pada tuhan.(THEOFILUS)

    BalasHapus
  3. Banyak orang percaya mengira bahwa taat kepada Tuhan adalah hal yang sulit dilakukan. Namun, taat kepada Tuhan itu hal yang mudah dilakukan jika kita mengasihi Tuhan

    BalasHapus
  4. Happy Sunday Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan.

    BalasHapus
  5. Tuhan Yesus memberkati kita semua

    BalasHapus
  6. Di saat kita mencintai Tuhan maka ketaatan kepada Tuhan bukan sesuatu hal yang berat

    BalasHapus
  7. Ketaatan kepada Tuhan adalah ekspresi atau buah yang muncul karena kita mencintai Tuhan. Kita tidak akan merasa berat untuk melakukan apa pun yang menjadi perintah Tuhan ketika kita jatuh cinta kepada-Nya.

    BalasHapus
  8. Tuhan Yesus memberkati kita semua Amin

    BalasHapus
  9. Yohanes 14:15 “Jikalau kamu mengasihi Aku, kamu akan menurti segala perintah-Ku.”

    BalasHapus
  10. Ketaatan kepada Tuhan adalah ekspresi atau buah yang muncul karena kita mencintai Tuhan. 

    BalasHapus
  11. Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan. Cinta adalah aksi, bukan emosi.

    Puji Tuhan. Terimakasih utk renungannya TUHAN YESUS MEMBERKATI 🙏 dan selamat berhari Minggu semua 🙏🙏

    BalasHapus
  12. taat kepada Tuhan itu hal yang mudah dilakukan jika kita mengasihi Tuhan.
    -Lavina Lubis

    BalasHapus
  13. Sama halnya dengan taat kepada Tuhan. Ketaatan kepada Tuhan adalah ekspresi atau buah yang muncul karena kita mencintai Tuhan. Kita tidak akan merasa berat untuk melakukan apa pun yang menjadi perintah Tuhan ketika kita jatuh cinta kepada-Nya.

    BalasHapus
  14. Yohanes 14:15 Jikalau kamu mengasihiAku, kamu akan menuruti segala perintahKU

    BalasHapus
  15. Tuhan Yesus memberkati, diberkati, diberkati, diberkati Tuhan.

    BalasHapus
  16. Adam taat untuk memberi nama semua binatang. Abraham taat untuk mengorbankan Ishak. Hosea taat untuk menikahi seorang pelacur. Nuh taat untuk membangun bahtera di atas gunung.

    BalasHapus
  17. Mencintai Tuhan berarti menjalankan dan menghidupi Firman-NYA

    BalasHapus
  18. Mengasihi merupakan suatu perilaku yang berarti kita taat kepada Tuhan.

    BalasHapus
  19. Amen, mencintai Tuhan dengan sepenuh hati dan dekat kepadaNya

    BalasHapus
  20. MENCINATAI TUHAN YESUS - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

    BalasHapus
  21. Semua orang bisa mengakui bahwa ia mengasihi dan mencintai, namun tidak semuanya siap dan mau menunjukkan bukti bahwa ia benar-benar mengasihi.

    BalasHapus
  22. Mencintai Tuhan berarti menjalankan dan menghidupi Firman-NYA.

    BalasHapus
  23. Aku mau iring Yesus sampai selama lamanya Amen.

    BalasHapus
  24. Cinta yang tulus bahkan seringkali butuh pengorbanan yang tidak ringan

    BalasHapus
  25. Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan

    BalasHapus
  26. Perkataan tanpa bukti dan tindakan nyata adalah sesuatu yang diragukan kebenarannya.

    BalasHapus
  27. Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan. Cinta adalah aksi, bukan emosi.

    BalasHapus
  28. Cinta bukanlah apa yang kita katakan, tetapi yang kita lakukan.

    BalasHapus

  29. Mencintai Tuhan berarti menjalankan dan menghidupi Firman-NYA. Kita sadar bahwa pada akhirnya kita akan pulang kepada Bapa.
    (Nurhaida)

    BalasHapus
  30. Terima kasih banyak untuk berkat Tuhan hari ini

    BalasHapus

Posting Komentar