JANGAN PERNAH KUATIR | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 

JANGAN PERNAH KUATIR

Shalom, Kuatir, yaitu rasa takut yang berlebihan terhadap sesuatu yang belum terjadi. Namun kita telah memastikan bahwa hal itu seolah-olah sudah /pasti/segera/akan terjadi

Setiap orang pasti pernah merasa kuatir tentang hidupnya, baik orang dewasa, remaja, bahkan anak-anak. Kekuatiran ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari persoalan ekonomi, pendidikan, keluarga, kesehatan, dan lainnya.

Matius 6:25-34 ”Karena itu Aku berkata kepadamu: Janganlah kuatir akan hidupmu, akan apa yang hendak kamu makan atau minum, dan janganlah kuatir pula akan tubuhmu, akan apa yang hendak kamu pakai. Bukankah hidup itu lebih penting dari pada makanan dan tubuh itu lebih penting dari pada pakaian? Pandanglah burung-burung di langit, yang tidak menabur dan tidak menuai dan tidak mengumpulkan bekal dalam lumbung, namun diberi makan oleh Bapamu yang di sorga. Bukankah kamu jauh melebihi burung-burung itu? Siapakah di antara kamu yang karena kekuatirannya dapat menambahkan sehasta saja pada jalan hidupnya? Dan mengapa kamu kuatir akan pakaian? Perhatikanlah bunga bakung di ladang, yang tumbuh tanpa bekerja dan tanpa memintal, namun Aku berkata kepadamu: Salomo dalam segala kemegahannya pun tidak berpakaian seindah salah satu dari bunga itu. Jadi jika demikian Allah mendandani rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api, tidakkah Ia akan terlebih lagi mendandani kamu, hai orang yang kurang percaya? Sebab itu janganlah kamu kuatir dan berkata: Apakah yang akan kami makan? Apakah yang akan kami minum? Apakah yang akan kami pakai? Semua itu dicari bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah. Akan tetapi Bapamu yang di sorga tahu, bahwa kamu memerlukan semuanya itu. Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari.”

Firman Tuhan sudah memperingatkan kita agar tidak mengkhawatirkan hidupnya. Sebab, Tuhan Yesus Kristus sudah menjamin kehidupan anak-anak-Nya. Dia selalu memberikan yang terbaik bagi umat yang dikasihi-Nya.

Tujuan utama sebuah benteng didirikan adalah untuk menahan serangan musuh. Jika kita sedang membangun benteng kekuatiran, tidak heran setiap kali ada yang baik dari Tuhan datang, kita tidak menerimanya. Sebaliknya, jika yang kita bangun adalah benteng iman, maka setiap kali yang buruk datang, kita tidak akan mengalaminya. Pastikan kita sedang membangun benteng yang benar. 

Kabar sukacitanya adalah Tuhan memberikan kita kuasa untuk untuk menghancurkan benteng-benteng kekuatiran dan ketakutan kita. Yaitu dengan cara menawan dan menaklukkannya kepada Kristus (2 Korintus 10:5). Atau sederhananya, dengan cara memilih percaya kepada Kristus (Matius 6:33). 

Di dalam hidup kita, selalu ada kondisi di mana kita diperhadapkan untuk memilih antara takut/kuatir atau percaya. Setiap kali kita memutuskan untuk percaya janji Tuhan, kita sedang menghancurkan benteng kekuatiran atau ketakutan yang ada di dalam pikiran kita.

Pilihlan untuk hidup sebagai orang merdeka, bukan tahanan dalam penjara kekuatiran. perkataan yang baik membangkitkan iman. Jika kita memiliki benteng Firman Tuhan. Maka seburuk apapun apa yang dunia katakan tidak dapat merubah damai sejahtera kita.

Tuhan Yesus memberkati kita semua, bagi yang membutuhkan doa hubungi kami di 0852-5629-3956

 

Komentar

  1. perkataan yang baik membangkitkan iman. Jika kita memiliki benteng Firman Tuhan. Maka seburuk apapun apa yang dunia katakan tidak dapat merubah damai sejahtera kita.

    BalasHapus
  2. Di dalam hidup kita, selalu ada kondisi di mana kita diperhadapkan untuk memilih antara takut/kuatir atau percaya

    BalasHapus
  3. Tuhan memberikan kita kuasa untuk untuk menghancurkan benteng-benteng kekuatiran dan ketakutan kita.

    BalasHapus
  4. Christin
    Aminnn
    Shalommm...Efesus 1:3-14
    Anugerah keselamatan yang kita terima didalam Tuhan Yesus Kristus adl “harta” tak ternilai yang berkuasa memberikan kita hikmat dan pengertian untuk menjalani hidup ini sehari"sesuai dengan maksud Allah.

    BalasHapus
  5. Setiap kali kita memutuskan untuk percaya janji Tuhan, kita sedang menghancurkan benteng kekuatiran atau ketakutan yang ada di dalam pikiran kita.
    Tuhan Yesus Kristus sudah menjamin kehidupan anak-anak-Nya. Dia selalu memberikan yang terbaik bagi umat yang dikasihi-Nya.

    BalasHapus
  6. Di dalam perjalanan hidup ini selalu kita diperhadapkan dengan pilihan takut/kuatir atau percaya, ketika kita memilih percaya akan janji Tuhan maka kita menghancurkan benteng kekuatiran, merenungkan firman Tuhan untuk selalu kita diingatkan akan janji Tuhan yang pasti terjadi di dalam hidup kita....Amin...

    BalasHapus
  7. Benteng hidup kita adalah Firman Tuhan

    BalasHapus
  8. Amen, jangan kuatir dalam hal apapun karena Bapa selalu memberikan yang terbaik untuk kita

    BalasHapus
  9. Shalom, Kuatir, yaitu rasa takut yang berlebihan terhadap sesuatu yang belum terjadi. Namun kita telah memastikan bahwa hal itu seolah-olah sudah /pasti/segera/akan terjadi

    BalasHapus
  10. Karena itu Aku berkata kepadamu: Janganlah kuatir akan hidupmu, akan apa yang hendak kamu makan atau minum, dan janganlah kuatir pula akan tubuhmu, akan apa yang hendak kamu pakai.

    BalasHapus
  11. Dan mengapa kamu kuatir akan pakaian? Perhatikanlah bunga bakung di ladang, yang tumbuh tanpa bekerja dan tanpa memintal

    BalasHapus
  12. karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari

    BalasHapus
  13. Akan tetapi Bapamu yang di sorga tahu, bahwa kamu memerlukan semuanya itu.

    BalasHapus
  14. Tujuan utama sebuah benteng didirikan adalah untuk menahan serangan musuh. Jika kita sedang membangun benteng kekuatiran, tidak heran setiap kali ada yang baik dari Tuhan datang, kita tidak menerimanya

    BalasHapus
  15. Kabar sukacitanya adalah Tuhan memberikan kita kuasa untuk untuk menghancurkan benteng-benteng kekuatiran dan ketakutan kita

    BalasHapus
  16. Pilihlan untuk hidup sebagai orang merdeka, bukan tahanan dalam penjara kekuatiran. perkataan yang baik membangkitkan iman

    BalasHapus
  17. Kekuatiran ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari persoalan ekonomi, pendidikan, keluarga, kesehatan, dan lainnya.

    BalasHapus
  18. Dia selalu memberikan yang terbaik bagi umat yang dikasihi-Nya.

    BalasHapus
  19. Setiap orang pasti pernah merasa kuatir tentang hidupnya, baik orang dewasa, remaja, bahkan anak-anak. Kekuatiran ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari persoalan ekonomi, pendidikan, keluarga, kesehatan, dan lainnya.

    BalasHapus
  20. Dan mengapa kamu kuatir akan pakaian? Perhatikanlah bunga bakung di ladang, yang tumbuh tanpa bekerja dan tanpa memintal, namun Aku berkata kepadamu

    BalasHapus
  21. Jadi jika demikian Allah mendandani rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api, tidakkah Ia akan terlebih lagi mendandani kamu, hai orang yang kurang percaya?

    BalasHapus
  22. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari.”

    BalasHapus
  23. Maka seburuk apapun apa yang dunia katakan tidak dapat merubah damai sejahtera kita.

    BalasHapus
  24. Pandanglah burung-burung di langit, yang tidak menabur dan tidak menuai dan tidak mengumpulkan bekal dalam lumbung, namun diberi makan oleh Bapamu yang di sorga. Bukankah kamu jauh melebihi burung-burung itu

    BalasHapus
  25. Sebab itu janganlah kamu kuatir dan berkata: Apakah yang akan kami makan? Apakah yang akan kami minum? Apakah yang akan kami pakai? Semua itu dicari bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah.

    BalasHapus
  26. Tuhan memberikan kita kuasa untuk menghancurkan rasa kwatir dan rasa takut.

    BalasHapus
  27. Firman Tuhan sudah memperingatkan kita agar tidak mengkhawatirkan hidupnya. Sebab, Tuhan Yesus Kristus sudah menjamin kehidupan anak-anak-Nya. Dia selalu memberikan yang terbaik bagi umat yang dikasihi-Nya.
    ESTER OCTAVIA L TOBING

    BalasHapus
  28. Amen, Hidup dalam berkat kemurahan Tuhan dalam jalan Tuhan

    BalasHapus
  29. Aku pegang erat firman Mu yang berbunyi jangan takut Aku sertamu itu Tuhan janji kita pegang erat erat Amen.

    BalasHapus
  30. Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari.”

    BalasHapus
  31. seburuk apapun apa yang dunia katakan tidak dapat merubah damai sejahtera kita.

    BalasHapus
  32. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari.
    Amen..

    BalasHapus
  33. Kekuatiran ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari persoalan ekonomi, pendidikan, keluarga, kesehatan, dan lainnya.

    Matius 6:25-34 ”Karena itu Aku berkata kepadamu: Janganlah

    BalasHapus
  34. Siapakah di antara kamu yang karena kekuatirannya dapat menambahkan sehasta saja pada jalan hidupnya?

    BalasHapus
  35. Jangan khawatir,Benteng Tuhan selalu ada.Seburuk apapun kata dunia,tidak dapat merubah damai sejahtera kita.

    BalasHapus
  36. Setiap orang pasti pernah merasa kuatir tentang hidupnya, baik orang dewasa, remaja, bahkan anak-anak. Kekuatiran ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari persoalan ekonomi, pendidikan, keluarga, kesehatan, dan lainnya

    BalasHapus
  37. Firman Tuhan sudah memperingatkan kita agar tidak mengkhawatirkan hidupnya. Sebab, Tuhan Yesus Kristus sudah menjamin kehidupan anak-anak-Nya. Dia selalu memberikan yang terbaik bagi umat yang dikasihi-Nya.
    Leanro

    BalasHapus
  38. Puji Tuhan Trimakasih sdr2ku dan siswa/i PAK Agama Tuhan Yesus Memberkati

    BalasHapus
  39. Ibrani 13:5 Janganlah kamu menjadi hamba uang dan cukupkanlah dirimu dengan apa yang ada padamu. Karena Allah telah berfirman: “Aku sekali-kali tidak akan membiarkan engkau dan Aku sekali-kali tidak akan meninggalkan engkau.”

    BalasHapus
  40. Tujuan utama sebuah benteng didirikan adalah untuk menahan serangan musuh. Jika kita sedang membangun benteng kekuatiran, tidak heran setiap kali ada yang baik dari Tuhan datang, kita tidak menerimanya. Sebaliknya, jika yang kita bangun adalah benteng iman, maka setiap kali yang buruk datang, kita tidak akan mengalaminya. Pastikan kita sedang membangun benteng yang benar.

    BalasHapus

Posting Komentar