PEMIMPIN SEJATI
Shalom,
Yohanes 13:4-5 Lalu bangunlah Yesus dan menanggalkan jubah-Nya. Ia mengambil sehelai kain lenan dan mengikatkannya pada pinggang-Nya, kemudian Ia menuangkan air ke dalam sebuah basi, dan mulai membasuh kaki murid-murid-Nya lalu menyekanya dengan kain yang terikat pada pinggang-Nya itu.
Jika kita berpikir tentang pelayanan, apa yang kita bayangkan? Pelayan bukan merupakan kedudukan atau keahlian. Pelayanan adalah sikap. Kita pasti pernah bertemu dengan orang-orang yang mempunyai kedudukan dalam pelayanan, namun memiliki sikap yang buruk. Sebaliknya, kita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan. Sebenarnya, para pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri.
Beberapa hal yang dimiliki seorang pemimpin sejati:
1. Mendahulukan orang lain daripada diri sendiri
2. Mempunyai rasa percaya diri untuk melayani
3. Memiliki hati melayani orang lain, bukan dirinya
4. Tidak mempedulikan kedudukan
5. Melayani karena kasih
Kepemimpinan yang melayani tidak pernah disebabkan oleh manipulasi atau kepentingan diri sendiri. Pada akhirnya, besarnya pengaruh kita dalam sebuah kepemimpinan tergantung kepada kepedulian kita terhadap orang lain. Itulah sebabnya penting bagi para pemimpin untuk memiliki hati seorang pelayan
Klik Renungan: Pemimpin yang melayani, bagikan bagi keluarga dan sahabat kita. Tuhan Yesus memberkati, salam dan doa kami.
Kepemimpinan yang melayani tidak pernah disebabkan oleh manipulasi atau kepentingan diri sendiri.
BalasHapusbesarnya pengaruh kita dalam sebuah kepemimpinan tergantung kepada kepedulian kita terhadap orang lain. Itulah sebabnya penting bagi para pemimpin untuk memiliki hati seorang pelayan
BalasHapuskita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan. Sebenarnya, para pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri.
BalasHapusKepemimpinan yang melayani tidak pernah disebabkan oleh manipulasi atau kepentingan diri sendiri. Pada akhirnya, besarnya pengaruh kita dalam sebuah kepemimpinan tergantung kepada kepedulian kita terhadap orang lain.
BalasHapusYohanes 13:4-5 Lalu bangunlah Yesus dan menanggalkan jubah-Nya. Ia mengambil sehelai kain lenan dan mengikatkannya pada pinggang-Nya, kemudian Ia menuangkan air ke dalam sebuah basi, dan mulai membasuh kaki murid-murid-Nya lalu menyekanya dengan kain yang terikat pada pinggang-Nya itu.
BalasHapusSebenarnya, para pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri.
BalasHapuspenting bagi para pemimpin untuk memiliki hati seorang pelayan
BalasHapusAmin
BalasHapusHaleluyahhhh puji Tuhannnn
BalasHapusKiranya Tuhan memberikan kemampuan kepada diri kita untuk dapat melayani, dan merendahkan hati kita sehingga kita dapat tulus melayani
BalasHapusHaleluyah. Puji Tuhan. Sangat memberkati. Terimakasih, Tuhan Yesus memberkati.
BalasHapusKita adalah generasi pemimpin gereja.
BalasHapusJika kita berpikir tentang pelayanan, apa yang kita bayangkan? Pelayan bukan merupakan kedudukan atau keahlian.
BalasHapusKita pasti pernah bertemu dengan orang-orang yang mempunyai kedudukan dalam pelayanan, namun memiliki sikap yang buruk. Sebaliknya, kita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan.
BalasHapusSebenarnya, para pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri
BalasHapusMendahulukan orang lain daripada diri sendiri
BalasHapusMempunyai rasa percaya diri untuk melayani
BalasHapusJika kita berpikir tentang pelayanan, apa yang kita bayangkan? Pelayan bukan merupakan kedudukan atau keahlian. Pelayanan adalah sikap. Kita pasti pernah bertemu dengan orang-orang yang mempunyai kedudukan dalam pelayanan, namun memiliki sikap yang buruk. Sebaliknya, kita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan. Sebenarnya, para pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri.
BalasHapusMelayani karena kasih
BalasHapusTidak mempedulikan kedudukan
BalasHapusKita pasti pernah bertemu dengan orang-orang yang mempunyai kedudukan dalam pelayanan, namun memiliki sikap yang buruk. Sebaliknya, kita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan
BalasHapusMemiliki hati melayani orang lain, bukan dirinya
BalasHapusPelayan bukan merupakan kedudukan atau keahlian. Pelayanan adalah sikap
BalasHapusSebenarnya, pemimpin terbaik adalah orang yang ingin melayani orang lain bukan diri sendiri
BalasHapusAmin
BalasHapusPelayan bukan merupakan kedudukan atau keahlian. Pelayanan adalah sikap. Aminn
BalasHapusPuji Tuhan, Aammiinn🙏🙏
BalasHapusAmen Tuhan Yesus berkati kita semua.
BalasHapuspara pemimpin terbaik adalah orang-orang yang ingin melayani orang lain, bukan dirinya sendiri.
BalasHapusmelayani Tuhan dengan kasih dan hati yang tulus
BalasHapusSikap hati yg mau menjadi berkat bagi sesama dan bagi kemuliaan Tuhan itulah yg harus dimiliki oleh seorang pemimpin🙏
BalasHapusKita pasti pernah bertemu dengan orang-orang yang mempunyai kedudukan dalam pelayanan, namun memiliki sikap yang buruk. Sebaliknya, kita juga pasti bisa dengan mudah mendeteksi seorang pemimpin yang mempunyai hati seorang pelayan.(Dimitrio Federiko Hutasoit)
BalasHapusPemimpin sejatinya mempunyai prinsip dasar yang kuat
BalasHapus