JAWABAN DAN JALAN KELUAR | RUMAH DOA KELUARGA - RDK


JAWABAN DAN JALAN KELUAR

Shalom,

Mazmur 119:50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janjiMU menghidupkan aku.

Kesaksian seseorang yang menemani ibunya ke Instalasi Gawat Darurat di Rumah Sakit. Dia mengatakan di sana dia bertemu dengan orang-orang yang sekarat yang pasrah terhadap kematian. Melihat seorang anak berusia satu tahun meninggal, seorang bapak yang kesulitan bernapas, dan seorang lain yang baru saja mengalami kecelakaan. Suasana sedih, air mata, putus asa, hilang harapan, dan jeritan memenuhi ruangan itu. Jika kita pernah ke IGD, kita pasti tahu keadaan di sana. 

Kita sangat bersyukur mengenal Yesus di dalam hidup ini. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan. Jangan biarkan harapan hidup kita hilang, karena di dalam Yesus kita ditebus dan memiliki pengharapan terhadap Firman-NYA. Percaya bahwa ada jalan keluar di dalam-NYA

Mungkin saja kita sedang mengalami stres, depresi, atau tekanan hari ini. Kita sedang mencari jalan keluar untuk masalah dan pergumulan kita yang besar. 

Terus terang saya tidak tahu seberapa berat masalah yang kita hadapi, tetapi yang saya tahu, Yesus sanggup. Yang saya tahu, Yesus selalu ada bersama-sama dengan kita untuk memberikan kita kekuatan. Yang saya tahu, di dalam Yesus ada jawaban dan jalan keluar yang kita butuhkan hari ini. 

Klik Lagu Rohani: Tiap Langkahku, berjalan bersama Yesus, tiap langkah kita akan mengikuti kehendak dan rencana Tuhan yang ajaib dalam hidup kita.

Komentar

  1. Hallelluyaa sangat diberkatii

    BalasHapus
  2. Aminnn puji Tuhan sangat diberkati🙏

    BalasHapus
  3. Amin 🙏 sangat diberkati

    BalasHapus
  4. Christin simangunsong.
    Terpujilah Bapa kita.

    BalasHapus
  5. Kita sangat bersyukur mengenal Yesus di dalam hidup ini

    BalasHapus
  6. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan di dalam YESUS

    BalasHapus
  7. Di dalam Yesus kita ditebus dan memiliki pengharapan terhadap Firman-NYA.

    BalasHapus
  8. Percaya bahwa ada jawaban dan jalan keluar di dalam-NYA

    BalasHapus
  9. Kita sangat bersyukur mengenal Yesus di dalam hidup ini. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan. Jangan biarkan harapan hidup kita hilang, karena di dalam Yesus kita ditebus dan memiliki pengharapan terhadap Firman-NYA. Percaya bahwa ada jalan keluar di dalam-NYA

    BalasHapus
  10. Hanya dalam Yesus ada pengharapan..amin..

    BalasHapus
  11. Mazmur 119:50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janjiMU menghidupkan aku.

    BalasHapus
  12. Kesaksian seseorang yang menemani ibunya ke Instalasi Gawat Darurat di Rumah Sakit. Dia mengatakan di sana dia bertemu dengan orang-orang yang sekarat yang pasrah terhadap kematian. Melihat seorang anak berusia satu tahun meninggal, seorang bapak yang kesulitan bernapas, dan seorang lain yang baru saja mengalami kecelakaan. Suasana sedih, air mata, putus asa, hilang harapan, dan jeritan memenuhi ruangan itu. Jika kita pernah ke IGD, kita pasti tahu keadaan di sana. 🎁

    BalasHapus
  13. Kesaksian seseorang yang menemani ibunya ke Instalasi Gawat Darurat di Rumah Sakit. Dia mengatakan di sana dia bertemu dengan orang-orang yang sekarat yang pasrah terhadap kematian. Melihat seorang anak berusia satu tahun meninggal, seorang bapak yang kesulitan bernapas, dan seorang lain yang baru saja mengalami kecelakaan. Suasana sedih, air mata, putus asa, hilang harapan, dan jeritan memenuhi ruangan itu. Jika kita pernah ke IGD, kita pasti tahu keadaan di sana.

    BalasHapus
  14. Mungkin saja kita sedang mengalami stres, depresi, atau tekanan hari ini. Kita sedang mencari jalan keluar untuk masalah dan pergumulan kita yang besar.

    BalasHapus
  15. Tiap Langkahku, berjalan bersama Yesus, tiap langkah kita akan mengikuti kehendak dan rencana Tuhan yang ajaib dalam hidup kita.

    BalasHapus
  16. Terus terang saya tidak tahu seberapa berat masalah yang kita hadapi, tetapi yang saya tahu, Yesus sanggup. Yang saya tahu, Yesus selalu ada bersama-sama dengan kita untuk memberikan kita kekuatan.

    BalasHapus
  17. Dia Yesus selalu ada untuk kita... tetaplah tinggal didalam Nya dan Kasih Nya sempurna

    BalasHapus
  18. Kita sangat bersyukur mengenal Yesus di dalam hidup ini. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan. Jangan biarkan harapan hidup kita hilang

    BalasHapus
  19. Mazmur 119:50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janjiMU menghidupkan aku

    BalasHapus
  20. Hanya Tuhan Yesus sumber kekuatan dan tempat perlindungan, di saat kita menghadapi setiap masalah ataupun pergumulan dalam hidup, datang kepada Tuhan memohon ampun dan meminta kekuatan serta perlindungan.

    BalasHapus
  21. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan. Jangan biarkan harapan hidup kita hilang, karena di dalam Yesus kita ditebus dan memiliki pengharapan terhadap Firman-NYA

    BalasHapus
  22. Jangan biarkan harapan hidup kita hilang, karena di dalam Yesus kita ditebus dan memiliki pengharapan terhadap Firman-NYA.

    BalasHapus
  23. Di dalam Yesus ada keselamatan

    BalasHapus
  24. Terus terang saya tidak tahu seberapa berat masalah yang kita hadapi, tetapi yang saya tahu, Yesus sanggup.

    BalasHapus
  25. Puji Tuhan, Percaya Tuhan Yesus selalu memberi jalan keluar bagi kita yg membutuhkan🙏🙏

    BalasHapus
  26. Amen, ada pengharapan didalam firmanNya

    BalasHapus
  27. Percaya bahwa ada jalan keluar di dalam-NYA

    BalasHapus
  28. Yang saya tahu, di dalam Yesus ada jawaban dan jalan keluar yang kita butuhkan hari ini.

    BalasHapus
  29. Kita sangat bersyukur mengenal Yesus di dalam hidup ini.

    BalasHapus
  30. Di dalam setiap permasalahan, kita memiliki pengharapan.

    BalasHapus
  31. Yesus sanggup melakukan segala perkara dulu sekarang dan selamanya kuasanya tidak berubah

    BalasHapus
  32. Mazmur 119:50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janjiMU menghidupkan aku. Amin..

    BalasHapus
  33. percaya saja kepada tuha dan jangan mudah menyerah Mungkin saja kita sedang mengalami stres, depresi, atau tekanan hari ini. Kita sedang mencari jalan keluar untuk masalah dan pergumulan kita yang besar.

    BalasHapus

Posting Komentar