SELANGKAH DEMI SELANGKAH - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK | TIAP LANGKAHKU

SELANGKAH DEMI SELANGKAH

Shalom,

Mazmur 37:23-24 Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab TUHAN menopang tangannya.

Setiap kita memiliki perjalanan hidup pribadi bersama dengan Tuhan. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.

Perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan selangkah demi selangkah yang kita lakukan dengan ketaatan. Banyak orang menginginkan seluruh gambaran besar mengenai hidup mereka sebelum berserah kepada Tuhan, tetapi Tuhan tidak bekerja dengan cara itu. Tuhan ingin menuntun kita hari demi hari, selangkah demi selangkah. Tuhan ingin kita bergantung kepada-Nya.

Dengan iman, kita mengambil satu langkah demi satu langkah yang Tuhan tunjukkan kepada kita dan kemudian Dia akan memberikan arahan berikutnya. Ada saatnya mungkin kita mungkin terjatuh atau keluar dari jalur yang Tuhan telah tetapkan, tetapi kasih-Nya selalu menarik kita kembali ke dalam jalan-jalan-Nya yang ajaib.Jika kita ingin Tuhan memakai hidup kita, jangan biarkan ketakutan atau kegagalan menghentikan langkah kita untuk terus menaati Tuhan. 

Kita dapat bersyukur bahwa Tuhan tidak hanya melihat di mana kita berada sekarang, tetapi Dia juga melihat di mana kita di masa mendatang. Dia tidak hanya melihat kelemahan kita, tetapi juga melihat potensi kita. 

Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan. Jangan takut mencoba sesuatu yang baru selama hati kita selalu terkoneksi kepada Tuhan. 

Terkadang, berjalan bersama Tuhan seperti berjalan di dalam kabut. Kita hanya dapat melihat satu langkah di depan kita. Namun, seiring kita melangkah, Tuhan akan menuntun kita melalui kabut itu. Selangkah demi selangkah. 

Kita percaya perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan yang paling menyenangkan. Perjalanan di mana kita akan melihat mukjizat, berkat, kuasa, dan hal-hal yang luar biasa terjadi.

Jika kita ingin Tuhan memakai hidup kita, jangan biarkan ketakutan atau kegagalan menghentikan langkah kita untuk terus menaati Tuhan. 

Kita dapat bersyukur bahwa Tuhan tidak hanya melihat di mana kita berada sekarang, tetapi Dia juga melihat di mana kita di masa mendatang. Dia tidak hanya melihat kelemahan kita, tetapi juga melihat potensi kita. 

Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan. Jangan takut mencoba sesuatu yang baru selama hati kita selalu terkoneksi kepada Tuhan. 

Terkadang, berjalan bersama Tuhan seperti berjalan di dalam kabut. Kita hanya dapat melihat satu langkah di depan kita. Namun, seiring kita melangkah, Tuhan akan menuntun kita melalui kabut itu. Selangkah demi selangkah. 

Kita percaya perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan yang paling menyenangkan. Perjalanan di mana kita akan melihat mukjizat, berkat, kuasa, dan hal-hal yang luar biasa terjadi.

Bagaimana perjalanan hidup kita bersama Tuhan hari ini? Kapan terakhir kali kita memberikan kendali kepada-Nya untuk menuntun hidup kita?

Buatlah keputusan untuk membiarkan Dia menuntun hidup kita seiring kita semakin mengenal-Nya. Kita percaya Tuhan senantiasa menuntun kita ke tempat yang jauh lebih dari apa pun situasi yang sedang kita tinggali hari ini.

Terima kasih, sudah mengunjungi:  berkattuhannehemia.blogspot.com (ketik di google). Share bagi keluarga dan sahabat yang kita kasihi. Tuhan Yesus memberkati kita semua, salam dan doa kami. Bagi yang membutuhkan konseling dan doa dapat menghubungi kami di 0852-5629-3956

Lagu Rohani: Tiap Langkahku

Komentar

  1. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.

    BalasHapus
  2. Jika kita ingin Tuhan memakai hidup kita, jangan biarkan ketakutan atau kegagalan menghentikan langkah kita untuk terus menaati Tuhan. 

    BalasHapus
  3. Mazmur 37:23-24 Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab TUHAN menopang tangannya.

    BalasHapus
  4. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.
    -Joice Anggun Letisya Sitorus

    BalasHapus
  5. Tuhan ingin menuntun kita hari demi hari, selangkah demi selangkah. Tuhan ingin kita bergantung kepada-Nya.

    BalasHapus
  6. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.

    Amelya kase

    BalasHapus
  7. Kita percaya Tuhan senantiasa menuntun kita ke tempat yang jauh lebih dari apa pun situasi yang sedang kita tinggali hari ini.

    BalasHapus
  8. Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan. Jangan takut mencoba sesuatu yang baru selama hati kita selalu terkoneksi kepada Tuhan.

    BalasHapus
  9. Mazmur 37:23-24 Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab TUHAN menopang tangannya.
    -Martin 7C

    BalasHapus
  10. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.
    -sascya

    BalasHapus
  11. Aminnn.. Terimakasih utk firmannya Pak... Tuhan memberkati selalu😊🙏🏻

    BalasHapus
  12. Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan.
    Lavina Pryanka L

    BalasHapus
  13. Roni Martua Manurung
    Kelas:7
    Dengan iman, kita mengambil satu langkah demi satu langkah yang Tuhan tunjukkan kepada kita dan kemudian Dia akan memberikan arahan berikutnya.

    BalasHapus
  14. Agasha (7)
    — Kita percaya perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan yang paling menyenangkan. Perjalanan di mana kita akan melihat mukjizat, berkat, kuasa, dan hal-hal yang luar biasa terjadi.
    — Jangan takut mencoba sesuatu yang baru selama hati kita selalu terkoneksi kepada Tuhan.

    BalasHapus
  15. Jika kita ingin Tuhan memakai hidup kita,jangan biarkan ketakutan atau kegagalan menghentikan langkah kita untuk terus menaati Tuhan
    Keysha.Lauren.H.

    BalasHapus
  16. Ads ketenangan dan damai sejatera di saat hidup kita di dalam pimpinan Tuhan, senantiasa taat kepada Tuhan untuk dapat menikmati campur tangan Tuhan yang luar biasa...Amin...(yudhi)

    BalasHapus
  17. Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab TUHAN menopang tangannya.

    BalasHapus
  18. 1 Korintus 3:14
    Jika pekerjaan yang dibangun seseorang tahan uji, ia akan mendapat upah.
    Tuhan Yesus memberkati kita semua 🙏😇

    BalasHapus
  19. Bersama Tuhan hidup kita akan penuh kedamaian dan sukacita

    Edyson sijabat

    BalasHapus
  20. Setiap kita memiliki perjalanan hidup pribadi bersama dengan Tuhan. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita

    BalasHapus
  21. Setiap kita memiliki perjalanan hidup pribadi bersama dengan TUHAN. kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita.

    BalasHapus
  22. Kita semua memiliki perjalanan hidup prebadi bersama dengan Tuhan . NIKOLAS TAMBA

    BalasHapus
  23. Amen aku berserah kepada Mu Juruselamat aku berserah didalam nama Yesus Kristus.

    BalasHapus
  24. Putra perjalanan yang paling menyenangkan perjalanan dimana kita akan melihat mukjizat berkat kuasa dan hal hal yang luar biasa terjadi

    BalasHapus
  25. Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan.

    BalasHapus
  26. Terima kasih, sudah mengunjungi: berkattuhannehemia.blogspot.com (ketik di google). Share bagi keluarga dan sahabat yang kita kasihi. Tuhan Yesus memberkati kita semua, salam dan doa

    BalasHapus
  27. Mazmur 37:23-24
    Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepadanya apabila ia jatuh,tidaklah sampai tergeletak sebab tuhan menopang tangannya

    BalasHapus
  28. Hidup kita sudah diatur oleh Tuhan..Tuhan mau kita percaya dan mengandalkan Nya..maka berkatnya akan dilimpahkan dalam hidup kita..amin.

    BalasHapus
  29. Kita percaya perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan yang paling menyenangkan. Perjalanan di mana kita akan melihat mukjizat, berkat, kuasa, dan hal-hal yang luar biasa terjadi.

    BalasHapus
  30. Tuhan menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya.

    BalasHapus
  31. Setiap kita memiliki perjalanan hidup pribadi bersama dengan Tuhan. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita, menunjukkan jalan yang harus kita tempuh, dan dengan pertolongan-Nya, kita dapat mengikuti Dia.

    BalasHapus
  32. Perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan selangkah demi selangkah yang kita lakukan dengan ketaatan.

    BalasHapus
  33. Jika kita ingin Tuhan memakai hidup kita, jangan biarkan ketakutan atau kegagalan menghentikan langkah kita untuk terus menaati Tuhan

    BalasHapus
  34. SELANGKAH DEMI SELANGKAH - NEHEMIA PASARIBU | RUMAH DOA KELUARGA - RDK | TIAP LANGKAHKU

    BalasHapus
  35. Berjalan bersama dengan Yesus tidak ada ketakutan dan gentar

    BalasHapus
  36. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita,kita dapat mengikuti Dia.Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik dan menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan.Kita percaya perjalanan bersama Tuhan adalah perjalanan yang paling menyenangkan.

    BalasHapus
  37. Tuhan selalu menuntun kita ke tempat yang lebih baik

    BalasHapus
  38. Amen, menjalani hidup dengan Taat untuk kehidupan yang lebih baik

    BalasHapus
  39. Setiap kita memiliki perjalanan hidup pribadi bersama dengan Tuhan. Kita bersyukur bahwa Tuhan senantiasa menuntun kita,

    BalasHapus
  40. Tuhan ingin kita bergantung kepada-Nya.

    BalasHapus
  41. Amen, Tuhan selalu menginginkan kita untuk terus melangkah ke depan

    BalasHapus
  42. Kesetiaan-Nya besar di dalamku..☺️☺️

    BalasHapus

Posting Komentar