RENDAH HATI | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

RENDAH HATI

Matius 15:26-28 Tetapi Yesus menjawab: “Tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak dan melemparkannya kepada anjing.” Kata perempuan itu: “Benar Tuhan, namun anjing itu makan remah-remah yang jatuh dari meja tuannya.” Maka Yesus menjawab dan berkata kepadanya: “Hai ibu, besar imanmu, maka jadilah kepadamu seperti yang kaukehendaki.” Dan seketika itu juga anaknya sembuh.

1. Kita telah belajar bahwa Tuhan yang kita sembah dalam nama Yesus adalah Tuhan yang baik. Juga, Mazmur 84:12 mengatakan bahwa Dia tidak pernah menahan-nahan kebaikan atau janji-Nya dari kita. Luar biasa!

2. Jadi, melalui pernyataan di atas, bahwa penyebab kita tidak menerima janji Tuhan bukan karena Tuhan, melainkan karena sikap hati atau ketidakpercayaan kita, seperti tercatat dalam Matius 13:58 dan Roma 4:20. 

3. Salah satu masalah sikap hati yang menghalangi kita menerima janji Tuhan yang ingin saya bahas hari ini adalah masalah kerendahan hati. 

4. Apa itu rendah hati? Untuk mengerti mengenai hal itu, kita membaca secara utuh kisah sang ibu pada ayat di atas, lalu merenungkannya. 

5. Mengapa kerendahan hati begitu penting dalam menerima janji Tuhan? Karena rendah hati merupakan salah satu tanda bahwa kita membutuhkan Tuhan dan memerlukan janji-Nya. 

6. Pada kisah di atas, terkesan Yesus sudah mengucapkan sesuatu yang sangat keras kepada ibu itu, namun sang ibu tetap merendahkan hatinya di hadapan Yesus. Hasilnya, pujian dari mulut Sang Mesias mengenai imannya dan kesembuhan bagi anaknya.

7. Amsal 22:4 mengatakan bahwa ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan

Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami.

Renungan: Menyenangkan hati Tuhan dan manusia.

Komentar

  1. Amsal 22:4 mengatakan bahwa ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan

    BalasHapus
  2. Salah satu masalah sikap hati yang menghalangi kita menerima janji Tuhan yang ingin saya bahas hari ini adalah masalah kerendahan hati
    (Aryo Hutasoit)

    BalasHapus
  3. Roma 4:20 (TB) Tetapi terhadap janji Allah ia tidak bimbang karena ketidakpercayaan, malah ia diperkuat dalam imannya dan ia memuliakan Allah, (Monica Elshaday Putri)

    BalasHapus
  4. Amsal 22:4 mengatakan bahwa ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan.

    BalasHapus
  5. Penyebab kita tidak menerima janji Tuhan bukan karena Tuhan, melainkan karena sikap hati atau ketidakpercayaan kita

    BalasHapus
  6. Amsal 22:4 mengatakan bahwa ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan

    BalasHapus
  7. Matius 15:26-28 Tetapi Yesus menjawab: “Tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak dan

    BalasHapus
  8. Amennn, dalam kerendahan hati juga kita ada damai dan ketenangan jiwa

    BalasHapus
  9. Amen puji Tuhan kita muliakan nama Tuhan diatas segalanya.

    BalasHapus
  10. Salah satu masalah sikap hati yang menghalangi kita menerima janji Tuhan yang ingin saya bahas hari ini adalah masalah kerendahan hati. 

    BalasHapus
  11. Sebab itu kita harus belajar kepada Tuhan Yesus Krn Dia lemah lembut dan rendah hati shg jiwa kita akan mendapat kelegaan, amin🙏

    BalasHapus
  12. kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan. amen

    BalasHapus
  13. Kerendahan hati merupakan suatu tanda bahwa kita membutuhkan Tuhan dan memerlukan janjiNya.
    Karena ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah Kekayaan,kehormatan dan kehidupan.Tuhan memberkati.Amen

    BalasHapus
  14. Matius 15:26-28 Tetapi Yesus menjawab: “Tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak dan melemparkannya kepada anjing.” Kata perempuan itu: “Benar Tuhan, namun anjing itu makan remah-remah yang jatuh dari meja tuannya.” Maka Yesus menjawab dan berkata kepadanya: “Hai ibu, besar imanmu, maka jadilah kepadamu seperti yang kaukehendaki.” Dan seketika itu juga anaknya sembuh.

    BalasHapus
  15. Kerendahan hati dihadapan Tuhan dalam iman yang kuat

    BalasHapus
  16. rendah hati merupakan salah satu tanda bahwa kita membutuhkan Tuhan dan memerlukan janji-Nya.

    BalasHapus
  17. Dia tidak pernah menahan-nahan kebaikan atau janji-Nya dari kita.

    BalasHapus
  18. Kita telah belajar bahwa Tuhan yang kita sembah dalam nama Yesus adalah Tuhan yang baik. Juga, Mazmur 84:12 mengatakan bahwa Dia tidak pernah menahan-nahan kebaikan atau janji-Nya dari kita. Luar biasa!

    BalasHapus
  19. Salah satu masalah sikap hati yang menghalangi kita menerima janji Tuhan yang ingin saya bahas hari ini adalah masalah kerendahan hati.

    BalasHapus
  20. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  21. Amen, melakukan kerendahan hati kepada Tuhan untuk menanggalkan ego manusia

    BalasHapus
  22. Kita telah belajar bahwa Tuhan yang kita sembah dalam nama Yesus adalah Tuhan yang baik.

    BalasHapus
  23. Jadi, melalui pernyataan di atas, bahwa penyebab kita tidak menerima janji Tuhan bukan karena Tuhan, melainkan karena sikap hati atau ketidakpercayaan kita, seperti tercatat dalam Matius 13:58 dan Roma 4:20.

    BalasHapus
  24. Mazmur 84:12 mengatakan bahwa Dia tidak pernah menahan-nahan kebaikan atau janji-Nya dari kita. Luar biasa!

    BalasHapus
  25. Mengapa kerendahan hati begitu penting dalam menerima janji Tuhan? Karena rendah hati merupakan salah satu tanda bahwa kita membutuhkan Tuhan dan memerlukan janji-Nya.

    BalasHapus
  26. Ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan adalah kekayaan, kehormatan, dan kehidupan

    BalasHapus
  27. Matius 15:26-28 Tetapi Yesus menjawab: “Tidak patut mengambil roti yang disediakan bagi anak-anak dan melemparkannya kepada anjing.” Kata perempuan itu: “Benar Tuhan, namun anjing itu makan remah-remah yang jatuh dari meja tuannya.” Maka Yesus menjawab dan berkata kepadanya: “Hai ibu, besar imanmu, maka jadilah kepadamu seperti yang kaukehendaki.” Dan seketika itu juga anaknya sembuh.

    1. Kita telah belajar

    BalasHapus

Posting Komentar