BERKAT TUHAN - KEPUTUSAN DI TANGAN KITA | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 


KEPUTUSAN DI TANGAN KITA

Shalom,

1 Tesalonika 1:3 Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu, usaha kasihmu dan ketekunan pengharapanmu kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa kita.

1. Tuhan punya rencana yang indah untuk setiap orang. Dia menginginkan kita menjadi garam dan terang dunia. Dia ingin dunia melihat Yesus melalui gaya hidup kita sehari-hari.

2. Seperti apa kita ingin dikenal dan diingat? Suatu saat nanti kita semua akan meninggalkan dunia dan pada saat itu terjadi, kira-kira kenangan apa yang ingin kita tinggalkan di dunia ini?

3. Kira-kira saat kita meninggal nanti, apa yang akan orang lain sampaikan tentang hidup kita di pemakaman? Apakah mereka akan mengingat kita sebagai orang yang memberi dampak positif atau mereka mengingat kita sebagai si pembuat masalah?

4. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia. Anda dan saya adalah orang-orang yang diharapkan menjadi ‘bayangan’ Kristus bagi dunia ini. Lewat kehidupan kita seharusnya dunia dapat merasakan kasih, damai, kehangatan, dan sukacita yang Yesus bawa bagi dunia ini.

5. Renungkanlah, kehidupan seperti apa yang ingin kita tinggalkan bagi orang-orang di sekeliling kita. Keputusannya di tangan kita.

Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami

Lagu Rohani: Ho Do Tuhan

Komentar

  1. 1 Tesalonika 1:3 Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu, usaha kasihmu dan ketekunan pengharapanmu kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa kita

    BalasHapus
  2. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar.

    BalasHapus
  3. Tuhan punya rencana yang indah untuk setiap orang. Dia menginginkan kita menjadi garam dan terang dunia. Dia ingin dunia melihat Yesus melalui gaya hidup kita sehari-hari. (Monica Elshaday Putri)

    BalasHapus
  4. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia. (Sascya Metha)

    BalasHapus
  5. 1 Tesalonika 1:3 Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu, usaha kasihmu dan ketekunan pengharapanmu kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa kita.

    BalasHapus
  6. 1 Tesalonika 1:3 Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu, usaha kasihmu dan ketekunan pengharapanmu kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa kita.

    BalasHapus
  7. Renungkanlah, kehidupan seperti apa yang ingin kita tinggalkan bagi orang-orang di sekeliling kita. Keputusannya di tangan kita

    (Aryo Hutasoit)

    BalasHapus
  8. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia

    BalasHapus
  9. Ajarlah kami Tuhan mengenal jalanMu dan melakukan kehendakMu didalam nama Yesus Amen.

    BalasHapus
  10. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  11. Life is choice. Jesus Bless me and you

    BalasHapus
  12. Bertekun dan berharap semua yg kita lakukan untuk Tuhan tidak siap sia

    BalasHapus
  13. Renungkanlah, kehidupan seperti apa yang ingin kita tinggalkan bagi orang-orang di sekeliling kita. Keputusannya di tangan kita.

    BalasHapus
  14. Amin, Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia. GBU

    BalasHapus
  15. Amen, Tuhan mempunyai rancangan yang indah untuk kita semua, jangan sia²kan hidup yang berharga dimata Tuhan.

    BalasHapus
  16. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia.

    BalasHapus
  17. Amen, Tuhan mempunyai rencana yang indah,selama kita masih hidup lakukan lah hal" yang berdampak positif untuk semua orang.

    BalasHapus
  18. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia. Anda dan saya adalah orang-orang yang diharapkan menjadi ‘bayangan’ Kristus bagi dunia ini. Lewat kehidupan kita seharusnya dunia dapat merasakan kasih, damai, kehangatan, dan sukacita yang Yesus bawa bagi dunia ini.

    BalasHapus
  19. Tuhan punya rencana yang indah untuk setiap orang. Dia menginginkan kita menjadi garam dan terang dunia. 

    BalasHapus
  20. kehidupan kita seharusnya dunia dapat merasakan kasih, damai, kehangatan, dan sukacita yang Yesus bawa bagi dunia ini.

    BalasHapus
  21. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  22. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia

    BalasHapus
  23. Dia ingin dunia melihat Yesus melalui gaya hidup kita sehari-hari.

    BalasHapus
  24. Tuhan punya rencana yang indah untuk setiap orang. Dia menginginkan kita menjadi garam dan terang dunia. Dia ingin dunia melihat Yesus melalui gaya hidup kita sehari-hari.

    BalasHapus
  25. Hidup kita hanya sementara di dunia ini. Pilihlah jalan hidup yang benar. Jangan habiskan kehidupan berharga yang Tuhan berikan dengan cara hidup yang sia-sia
    (Juan marsel)

    BalasHapus

Posting Komentar