BERKAT TUHAN - DARAH YESUS | RUMAH DOA KELUARGA - RDK

 

DARAH YESUS

Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”

Satu malam sebelum YESUS disalibkan, YESUS diperhadapkan di enam pengadilan, dan tidak ada satu pun yang menyatakan DIA bersalah. Bahkan, tuduhan menghujat nama Allah yang dijatuhkan kepada-NYA oleh para ahli Taurat, orang Farisi, dan Saduki, sama sekali tidak terbukti. YESUS naik ke atas kayu salib dengan tanpa sedikit pun noda dan kesalahan.

1. Darah YESUS adalah darah yang sangat mahal dan berharga. Firman Tuhan katakan DIA adalah Anak Domba Allah yang tidak bercacat cela dan tidak bernoda.

2. Mari kita melihat lebih dalam mengenai darah YESUS.

Kata “ditumpahkan” dalam ayat di atas diambil dari bahasa Yunani “ekcheo” yang artinya dicurahkan, bukan hanya sebagian, melainkan seluruhnya, sampai habis.

3. Kita percaya setetes darah YESUS sudah cukup untuk menebus seluruh dosa manusia, tetapi YESUS memilih menumpahkan seluruhnya untuk kita. Supaya setiap kali kita melakukan perjamuan kudus dan mengingat pengorbanan-NYA, kita dapat dengan yakin mengatakan, “Oleh bilur-bilur darah-NYA saya telah disembuhkan,” “Saya yang dulu miskin, dijadikan kaya,” dan kita dapat dengan penuh keberanian mengatakan, “Saya senantiasa dikuduskan, disucikan, dan dilayakkan oleh darah YESUS.”

4. Darah YESUS telah mengubah segalanya. Kita yang seharusnya menjadi orang-orang terhukum, kini merdeka dan dilayakkan untuk menerima segala yang baik yang TUHAN sediakan. Kita yang seharusnya menanggung kutuk, kini dikejar oleh kebaikan dan kemurahan Tuhan.

5. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.

Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami.

Lagu Rohani: Yesus Kristus Tuhan

Komentar

  1. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”
    (Debora Natalia)

    BalasHapus
  2. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”

    BalasHapus
  3. Amen, Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.

    BalasHapus
  4. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”(asri)

    BalasHapus
  5. Amen Darah Yesus sumber kemenangan dan keselamatan

    BalasHapus
  6. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.

    BalasHapus
  7. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.
    (Rio)

    BalasHapus
  8. Oleh darah Yesus aku bebas.. oleh darah Yesus esus aku di selamatkan

    BalasHapus
  9. Tuhan sangat baik bagiku pengorbananNya membebaskan ku

    BalasHapus
  10. Darah Yesus hapuskan dosaku,Darah Yesus hidupkan kita Amen

    BalasHapus
  11. Amen...
    Darah Yesus menebus dosa-dosa ku....

    BalasHapus
  12. Amen, Darah Yesus menyucikan kehidupan dari segala Dosa

    BalasHapus
  13. Kita percaya setetes darah YESUS sudah cukup untuk menebus seluruh dosa manusia, tetapi YESUS memilih menumpahkan seluruhnya untuk kita.

    BalasHapus
  14. Kita yang seharusnya menjadi orang-orang terhukum, kini merdeka dan dilayakkan untuk menerima segala yang baik yang TUHAN sediakan. Kita yang seharusnya menanggung kutuk, kini dikejar oleh kebaikan dan kemurahan Tuhan.

    BalasHapus

  15. Tuhan Yesus memberkati kita semua. Salam dan doa kami.

    BalasHapus

  16. Darah YESUS telah mengubah segalanya. Kita yang seharusnya menjadi orang-orang terhukum, kini merdeka dan dilayakkan untuk menerima segala yang baik yang TUHAN sediakan.
    (Nurhaida)

    BalasHapus
  17. Darah YESUS telah mengubah segalanya. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.
    ( Rona Napitupulu)

    BalasHapus
  18. Pengorbanannya memberiku kehidupan yang baru.

    BalasHapus
  19. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”(Boy Jones Tamba)

    BalasHapus
  20. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.(Wira)

    BalasHapus
  21. pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.

    BalasHapus
  22. Kita yang seharusnya menjadi orang-orang terhukum, kini merdeka dan dilayakkan untuk menerima segala yang baik yang TUHAN sediakan.

    BalasHapus
  23. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.” (Alfredo)

    BalasHapus
  24. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang

    BalasHapus
  25. Pada tanggal 16 april 2000 tahun yang lalu Yesus Mati dan menebus dosa dosa umat manusia(dian requel panjaitan)

    BalasHapus
  26. Kita percaya setetes darah YESUS sudah cukup untuk menebus seluruh dosa manusia

    BalasHapus
  27. Markus 14:24 Dan Ia berkata kepada mereka: “Inilah darahKu, darah perjanjian, yang ditumpahkan bagi banyak orang.”
    Yolanda, XI

    BalasHapus
  28. Darah YESUS telah mengubah segalanya. Kita yang seharusnya menjadi orang-orang terhukum, kini merdeka dan dilayakkan untuk menerima segala yang baik yang TUHAN sediakan.

    Aditya Pratama Sihombing

    BalasHapus
  29. Amin, Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi(wahyu xips 1)

    BalasHapus
  30. Karena pengorbanan YESUS, hari ini kita memiliki kehidupan yang indah, masa depan yang penuh pengharapan, dan dikasihi oleh Bapa Sorgawi.

    Jonathan Septian Manuel, XI-MIPA-6

    BalasHapus
  31. Kita percaya setetes darah YESUS sudah cukup untuk menebus seluruh dosa manusia, tetapi YESUS memilih menumpahkan seluruhnya untuk kita.
    (Juan marsel)

    BalasHapus
  32. Darah YESUS adalah darah yang sangat mahal dan berharga.

    BalasHapus

Posting Komentar