BERKAT TUHAN - DEKAT DENGAN TUHAN #2

 

#BerkatTuhan 

Mazmur 62:1-2 Untuk pemimpin biduan. Menurut: Yedutun. Mazmur Daud. Hanya dekat Allah saja aku tenang, dari padaNyalah keselamatanku. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah. 

DEKAT DENGAN TUHAN 

1. Kita dapat dekat dengan Tuhan sedekat yang kita inginkan. Semua tergantung seberapa ingin kita berada di dekat Tuhan. Dan tentu saja hal itu berhubungan dengan seberapa banyak waktu yang ingin kita investasikan demi membangun hubungan dengan Tuhan. Karena semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya, semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya. 

2. Adalah keinginan Tuhan untuk dekat dengan kita. Kalau kita memperhatikan sejarah antara manusia dengan Tuhan, manusia yang selalu pergi meninggalkan Tuhan, sementara Tuhan selalu mencari cara untuk mendekat kepada manusia. Tuhan senang bersekutu dengan kita, karena kita adalah anak-Nya. 

3. Kedatangan Yesus ke dunia adalah bukti otentik bahwa Tuhan selalu ingin dekat dengan manusia. Di tengah semua manusia sibuk dengan dosanya, yang artinya manusia sedang mengalihkan pandangan mereka dari Tuhan, Yesus justru datang menyatakan kasih-Nya. 

#RumahDoaKeluarga

LAGU ROHANI: SWEET JESUS


Terima kasih sudah mengunjungi blog ❝BERKAT TUHAN❞ dan jangan lupa klik tombol "𝙁𝙊𝙇𝙇𝙊𝙒/PENGIKUT" yang ada di dasbord  ☰  di sudut kanan atas  ↗ , agar Bapak/Ibu/Saudara mendapat  "𝑩𝒆𝒓𝒌𝒂𝒕 𝑻𝒖𝒉𝒂𝒏"  setiap hari. Tuhan Yesus memberkati ☺✞

Komentar


  1. Hanya dekat Allah saja aku tenang, dari padaNyalah keselamatanku. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah.

    BalasHapus
  2. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah

    BalasHapus
  3. Dan tentu saja hal itu berhubungan dengan seberapa banyak waktu yang ingin kita investasikan demi membangun hubungan dengan Tuhan. Karena semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya, semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya.

    BalasHapus

  4. Tuhan senang bersekutu dengan kita, karena kita adalah anak-Nya.

    BalasHapus
  5. kita adalah anak-Nya.

    3. Kedatangan Yesus ke dunia adalah bukti

    BalasHapus

  6. keinginan Tuhan untuk dekat dengan kita.

    BalasHapus

  7. Tuhan selalu mencari cara untuk mendekat kepada manusia. Tuhan senang bersekutu dengan kita, karena kita adalah anak-Nya.

    BalasHapus
  8. Ketika saya jau dari Tuhan, semuanya yang saya lakukan sia2 dan tidak membawa hasil dan ketika saya jauh dari Tuhan tidak ada Dami dan ketenangan yang saya dapatkan. Dan pada akhir nya saya datang ke peda Tuhan disitu saya mengalami kemenangan dan apa yang saya lakukan menghasilkan kebaikan dan hidup saya dipenuhi dengan Damai sejahtera.
    Jangan pernah jauh dari Tuhan tetepi DEKAT DENGAN TUHAN 🤗😇😇

    BalasHapus
  9. dekat dengan Tuhan sedekat yang kita inginkan

    BalasHapus

  10. Hanya dekat Allahku rasa tenang hatiku.Amin

    BalasHapus
  11. Amin
    Tuhan akan selalu ingin dekat dengan kita,tapi sering kali kita lalai dalam hal itu.pada hal kebahagiaan kekal hanya ad pada Tuhan,yg mampu membuat tenang hidup kita

    BalasHapus
  12. KekuatanMu yang memampukan ku❤️❤️, Hanya dekat Allah saja aku tenang

    BalasHapus
  13. Karena semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya, semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya.
    Tuhan Yesus Memberkati.

    BalasHapus
  14. Semakin dekat sama Tuhan ,dan semakin diberkati Tuhan amin

    BalasHapus
  15. mencari cara untuk mendekat kepada manusia. Tuhan senang bersekutu dengan kita, karena kita adalah anak-Nya.

    BalasHapus
  16. semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya

    BalasHapus

  17. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah.

    BalasHapus

  18. Tuhan Yesus memberkati

    BalasHapus
  19. Mendekat ke arah yang memberkati kita semua

    BalasHapus
  20. Kedatangan Yesus ke dunia adalah bukti otentik bahwa Tuhan selalu ingin dekat dengan manusia. Di tengah semua manusia sibuk dengan dosanya, yang artinya manusia sedang mengalihkan pandangan mereka dari Tuhan, Yesus justru datang menyatakan kasih-Nya.

    BalasHapus
  21. gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku

    BalasHapus
  22. Mazmur 62:1-2 Untuk pemimpin biduan. Menurut: Yedutun. Mazmur Daud. Hanya dekat Allah saja aku tenang, dari padaNyalah keselamatanku. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah.

    BalasHapus
  23. Tuhan Yesus memberkati dan memberkati dan terus memberkati

    BalasHapus
  24. semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya

    BalasHapus
  25. Adalah keinginan Tuhan untuk dekat dengan kita. Kalau kita memperhatikan sejarah antara manusia dengan Tuhan, manusia yang selalu pergi meninggalkan Tuhan, sementara Tuhan selalu mencari cara untuk mendekat kepada manusia. Tuhan senang bersekutu dengan kita, karena kita adalah anak-Nya.

    BalasHapus
  26. Yes
    Mazmur 62:1-2 Untuk pemimpin biduan. Menurut: Yedutun. Mazmur Daud. Hanya dekat Allah saja aku tenang, dari padaNyalah keselamatanku. Hanya Dialah gunung batuku dan keselamatanku, kota bentengku, aku tidak akan goyah.

    BalasHapus
  27. Kita dapat dekat dengan Tuhan sedekat yang kita inginkan. Semua tergantung seberapa ingin kita berada di dekat Tuhan. Dan tentu saja hal itu berhubungan dengan seberapa banyak waktu yang ingin kita investasikan demi membangun hubungan dengan Tuhan. Karena semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya, semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya.

    BalasHapus

  28. semakin kita mengenal-Nya dan menyadari kebaikan-Nya, semakin ingin kita menghabiskan waktu bersama-Nya.

    BalasHapus
  29. Tuhan selalu mencari cara untuk mendekat kepada manusia

    BalasHapus

Posting Komentar