BERKAT TUHAN - TUHAN ADALAH GEMBALAKU

#BerkatTuhan 

Mazmur 23:1 Mazmur Daud. TUHAN adalah gembalaku, takkan kekurangan aku. 

TUHAN ADALAH GEMBALAKU: 

1. Dengan imannya, Daud mengakui bahwa Tuhan adalah gembalanya. Dalam bahasa Ibrani, ayat ini ditulis Mizmor ledawid. YHWH Ro’i, lo echsar. Lo echsar berarti tidak akan nol atau habis, apalagi kekurangan (minus). 

2. Ketika kita menjadikan Tuhan sebagai gembala kita, kita tidak akan pernah mengalami kondisi habis atau nol (kosong). Tuhan Yesus menyediakan bagi kita saat kita membutuhkan pertolongan, berkat, keamanan, kesejahteraan, kekuatan, penghiburan, mukjizat, dan perlindungan. 

3. Tuhan adalah Gembala kita yang baik. Bersama dengan-Nya, kita tidak akan kekurangan sedikit pun. Kita dicukupi, bahkan berkelimpahan. 

#RumahDoaKeluarga

PUISI MAZMUR 23

Komentar

  1. Amin
    Klau sudah Tuhan berencana yg tak mungkin bagi kita ,mungkin bagi Tuhan

    BalasHapus
  2. Tuhan adalah Gembala kita yang baik. Bersama dengan-Nya, kita tidak akan kekurangan sedikit pun. Kita dicukupi, bahkan berkelimpahan.

    BalasHapus

  3. Bersama dengan-Nya, kita tidak akan kekurangan sedikit pun.

    BalasHapus
  4. Amin..... Puji Tuhan Halleluyah...kita punya gembala yg sangat baik🙏🙏🙏

    BalasHapus

  5. Tuhan Yesus menyediakan bagi kita saat kita membutuhkan pertolongan, berkat, keamanan, kesejahteraan, kekuatan, penghiburan, mukjizat, dan perlindungan.

    BalasHapus
  6. Amen PujiTuhan Karya Tuhan luar biasa dalam misi pelayanan yang Tuhan percayakan kepada Hamba nya Tetap semangat Tuhan jesus memberkati Syhlom Hamba nya

    BalasHapus
  7. tidak akan nol atau habis, apalagi kekurangan (minus).

    BalasHapus
  8. Engkau Bapa Gembala yang baik 🙏😇

    BalasHapus

  9. Tuhan adalah Gembala kita yang baik

    BalasHapus

  10. Kita dicukupi, bahkan berkelimpahan.

    BalasHapus
  11. Tuhan ku dahsyat😇,
    Gembala ku yang baik

    BalasHapus

  12. ayat ini ditulis Mizmor ledawid. YHWH Ro’i, lo echsar. Lo echsar berarti tidak akan nol atau habis, apalagi kekurangan

    BalasHapus
  13. Tuhan menjadi gembala yg baik dalam hidup kita manusia karena Dia mau mati untuk setiap dosa dan kesalahan kita dan semua ditanggung-Nya di kayu salib dan memberi harapan atas hidup kita...

    BalasHapus

  14. Mazmur 23:1 Mazmur Daud. TUHAN adalah gembalaku, takkan kekurangan aku.

    BalasHapus
  15. Kapan Tuhan jafi gembala dalam hidup kita? Saat kita mau dan rela digembalakan oleh Nya. Apa artinya digembalakan? Dituntun, diarahkan, didisiplin dan diayomi.

    BalasHapus
  16. Berkat Tuhanmelimpah setiap hari, amin

    BalasHapus

  17. Shalom, Tuhan Yesus memberkati kita semua, Amin!

    BalasHapus
  18. kita tidak akan kekurangan sedikit pun. Kita dicukupi, bahkan berkelimpahan.

    BalasHapus
  19. Ketika kita menjadikan Tuhan sebagai gembala kita, kita tidak akan pernah mengalami kondisi habis atau nol (kosong). Tuhan Yesus menyediakan bagi kita saat kita membutuhkan pertolongan, berkat, keamanan, kesejahteraan, kekuatan, penghiburan, mukjizat, dan perlindungan.

    BalasHapus
  20. Mazmur 23:1 Mazmur Daud. TUHAN adalah gembalaku, takkan kekurangan aku

    BalasHapus
  21. Kita percaya Tuhan menyediakan hari esok yang indah untuk kita. Dia menunggu kita di sana dengan segudang kebaikan-Nya.

    BalasHapus
  22. kita tidak akan kekurangan sedikit pun

    BalasHapus
  23. Ketika kita menjadikan Tuhan sebagai gembala kita, kita tidak akan pernah mengalami kondisi habis atau nol (kosong)

    BalasHapus
  24. Bersama dengan-Nya, kita tidak akan kekurangan sedikit

    BalasHapus
  25. Dengan imannya, Daud mengakui bahwa Tuhan adalah gembalanya. Dalam bahasa Ibrani, ayat ini ditulis Mizmor ledawid. YHWH Ro’i, lo echsar. Lo echsar berarti tidak akan nol atau habis, apalagi kekurangan (minus).

    BalasHapus
  26. Mizmor ledawid. YHWH Ro’i, lo echsar. Lo echsar berarti tidak akan nol atau habis, apalagi kekurangan (minus).

    BalasHapus

Posting Komentar